Tahu Kukus Pedas
Tahu kukus pedas menjadi menu siang ini

#PalmiaPoints2021

 

Bahan :

8 bh tahu putih

3 butir telur

10 lembar daun salam

100 gr teri nasi medan

1 sdt garam

Kaldu ayam bubuk secukupnya

Daun pisang untuk membungkus

 

 

Bumbu halus:

10 bh cabe merah

7 siung bawang merah

2 siung bawang putih

 

Cara memasak :

- Haluskan tahu, masukkan bumbu halus, teri nasi, garam dan telur, aduk rata

- Isi daun pisang dengan adonan pepes tambahkan 1 lbr daun salam disetiap gulungan adonan

- Kukus pepes selama 15 menit


Resep dari Tri asmoro eka pria
Botan Cabe Ijo

Botan Cabe Ijo

Ikan BOTAN umumnya diolah menjadi ikan sarden kalengan. Tekstur daging dan aromanya sangat khas. Kali ini aku memasak ikan BOTAN segar di cabe ijo. Kugunakan PALMIA Serbaguna untuk menumis cabe ijo, rasa sambal jadi lebih istimewa.

Tahu Buncis Kuah Kaldu Udang

Tahu Buncis Kuah Kaldu Udang

Makanan yang berkuah sangat cocok dimusim penghujang seperti sekarang ini. Tahu Buncis Kuah Kaldu Udang resep ibu yang sangat kusuka. Buncis mengandung banyak vitamin termasuk vitamin A, vitamin C, dan vitamin K yang baik untuk membantu memperkuat sistem kekebalan tubuh, menjaga kesehatan mata, serta tulang dan gigi bayi. Selain itu, sayuran ini juga tinggi serat yang bermanfaat untuk mengurangi sembelit.

Omellet Jagung Soun Udang.

Omellet Jagung Soun Udang.

Salah satu menu ibu yang kusuka adalah Omellet Jagung Soun Udang. Telur yang digoreng dengan Palmia Margarine Serbaguna rasanya enak. Telur merupakan makanan dengan kandungan protein lengkap yang baik untuk kesehatan. Protein diibaratkan sebagai blok bangunan bagi tubuh yang diperlukan untuk membantu regenerasi sel setiap harinya. Oleh karena itu, telur membantu anak-anak tumbuh lebih besar dan kuat.

Upload Resep dan Struk untuk mendapatkan points

Beli Produk Palmia