Mekanisme Palmia Points Reguler
- Peserta harus Like Fanpage PalmiaID dan Follow Instagram @PalmiaID.
- Peserta harus mendaftar dan menjadi member di website www.palmia.co.id/signin
Cara Dapetin Points
- Upload Resep dan foto makanan ke bit.ly/UploadResepPP.
- Resep WAJIB menggunakan produk Royal Palmia Butter Margarine.
- Peserta WAJIB menyertakan cerita mengapa resep tersebut menjadi favorit keluarga.
- Resep & foto makanan WAJIB kreasi milik peserta sendiri (BUKAN mengambil dari resep orang lain).
- Peserta dapat mencari inspirasi dari website Resep Palmia
- 1 akun dapat meng-upload LEBIH DARI satu resep.
- Upload Foto Struk Pembelanjaan Produk Palmia di bit.ly/UploadStrukPP
- Minimum pembelian 2 pcs per-struk dan tidak berlaku kelipatan.
- Yang dimulai tanggal pembelian dari 1 November 2024
- 1 struk hanya valid untuk 1 kali upload, peserta tidak boleh meng-upload ulang struk yang sama
- Poin yang didapat berdasarkan aktivitas di website
- Upload Resep, 300 Points
- Upload Struk, 150 Points
- Ketentuan poin yang bisa ditukarkan dengan hadiah dari Palmia sebagai berikut:
- 2000 Points Knives Set Oxone senilai Rp 200.000 untuk 15 Orang pemenang
- 3000 Points Food Storage Informa senilai Rp 300.000 untuk 15 orang pemenang
- 5000 Points Blender Philips senilai Rp 500.000 untuk 10 Orang pemenang
- 6000 Points Air Fryer Cosmos senilai Rp 600.000 untuk 10 orang pemenang
- Waktu redeem Palmia Points dapat dilakukan hingga 30 November 2024 atau selama persediaan barang masih ada.
KETENTUAN TOPI REPUTASI:
- 0 – 1000 Nilai Reputasi = 1 Chef Hats = Junior Cooker
- 1001 – 2000 Nilai Reputasi = 2 Chef Hats = Cooker
- 2001 – 3000 Nilai Reputasi = 3 Chef Hats = Junior Chef
- 3000 – 4000 Nilai Reputasi = 4 Chef Hats = Chef
- ≥ 4001 Nilai Reputasi = 5 Chef Hats = Senior Chef
HADIAH & PEMENANG:
- Poin hanya berlaku 6 bulan dari tanggal diperoleh.
- Satu peserta hanya dapat menukarkan hadiah (Redeem Points) sebanyak 1 kali.
- Poin yang sudah di-redeem tidak bisa dikembalikan.
- Hadiah akan dikirimkan selambat-lambatnya 60 hari setelah penukaran poin.
- Poin dapat ditukarkan hadiah di halaman profil peserta dengan klik button 'Redeem Points'.
- Hadiah akan dikirimkan ke alamat email yang tertera/terdaftar di Profil Peserta sehingga peserta WAJIB melengkapi data diri di website www.palmia.co.id.
- Peserta wajib mengirimkan Foto KTP melalui Inbox Facebook/Instagram untuk proses pengiriman hadiah.
- Jika karena alasan apapun pemberian hadiah tidak dapat berjalan sesuai rencana, pihak Penyelenggara berhak mengganti hadiah lain dengan nilai yang sama dengan hadiah yang sudah ditentukan.
SYARAT & KETENTUAN UMUM:
- Peserta adalah Warga Negara Indonesia dan berdomisili di wilayah Republik Indonesia.
- Kompetisi ini terbuka untuk pria/wanita berumur minimal 17 tahun.
- Setiap materi dan resep yang dikirimkan akan menjadi hak milik Palmia. Palmia berhak mempergunakannya untuk kepentingan brand dalam media apapun tanpa persetujuan lisan atau tertulis dari pengirim resep.
- Pihak penyelenggara berhak untuk mengganti hadiah dan/atau memperpendek periode program yang telah diumumkan.
- Pihak penyelenggara berhak untuk menghentikan program sewaktu-waktu.
- Pihak penyelenggara berhak untuk mengubah syarat dan ketentuan program dengan atau tanpa pemberitahuan terlebih dahulu.
- Keputusan pihak penyelenggara mutlak, sah, dan tidak dapat diganggu gugat.
- Dengan mengikuti program ini peserta menerima syarat dan ketentuan sesuai aturan yang berlaku.
- HATI-HATI PENIPUAN, program ini tidak dipungut biaya.
- Bila Penyelenggara menemukan segala bentuk kecurangan apa pun, maka Penyelenggara berhak membatalkan/mendiskualifikasi peserta yang bersangkutan.