Sambal Tempe Kansar Rumahan
Sambal tempe dan ikan sarden segar sangat di sukai anak-anak. Daging ikan sarden sangat gurih kata di tambah tempe enak sekali menurut keluarga ku. Masak cabe dengan Royal Palmia Butter untuk menambah rasa gurih sambal.

#PalmiaPoints2024 #LetsBakeLove

Bahan:

  • ½ papan tempe, potong
  • ¼ ikan sarden kecil segar
  • 1 sdt gula
  • 1 sdt gula
  • 2 sdm Palmia Butter Margarin
  • Minyak goreng secukupnya

Haluskan:

  • 8 cabe merah
  • 4 bawang merah
  • 1 tomat merah

Langkah Memasak: 

  1. Panaskan minyak, goreng ikan sarden dan tempe bergantian, sisihkan
  2. Panaskan Palmia Butter Margarin tumis cabe halus tambahkan garam dan gula aduk-aduk
  3. Masukkan ikan sarden dan tempe goreng, aduk-aduk angkat

 

#PalmiaLetsBakeLove #PalmiaMargarine


Resep dari Asmawati
Oseng Tempe Ikan Asin Lado Ijo

Oseng Tempe Ikan Asin Lado Ijo

Oseng tempe ikan asin lado ijo adalah menu andalan keluarga ku. Ikan asin yang selalu menjadi menu makanan penggugah selera apalagi di goreng garing dan renyah anak-anak menjadi semangat untuk makan. Biar kata hanya makan ikan asin yang penting selalu happy

Ayam Panggang Teflon

Ayam Panggang Teflon

Ayam panggang merupakan salah satu menu wajib saat ada acara akhir tahun. Olahan daging ayam ini paling cocok dinikmati malam hari sambil menunggu malam pergantian tahun tiba. Ada sebagian orang yang memanggangnya memakai bara arang,tapi aku lebih memilh memanggangnya di atas teflon datar. Rasanya tidak kalah lezat kok dengan yang dipanggang di atas bara arang. #PalmiaPoints2022 #EdisiSpesialAkhirTahun

BAKED CHEESE POTATOES

BAKED CHEESE POTATOES

Hidangan kentang divariasikan menjadi Baked Cheese Potatoes untuk makan malam atau bekal Si Kecil.

Palmia
Cah Crab Stik Pakcoy

Cah Crab Stik Pakcoy

Crab stik adalah makanan olahan dari surimi yang dibentuk dan diwarnai menjadi mirip kepiting. Meskipun secara bentuk dan warna menyerupai kepiting, tetapi rasanya lebih mirip bakso atau sosis ikan, sebab memang bahan bakunya adalah daging ikan yang dilumatkan.

Beli Produk Palmia