Ayam Goreng Saus Jeruk
#PalmiaMargarin #TenangPastiWOW
#PalmiaPoints2021
Bahan :
Tempe 2 bh (potong dadu)
Teri 50 gr
Bawang merah 7 siung (iris)
Bawang putih 3 siung (iris)
Cabai hijau 10 bh (iris)
Jahe 1/2 ruas (iris)
Cabai merah 5 bh ( iris)
Palmia Margarin Serbaguna 7 sdm
Garam dan gula secukupnya
Cara memasak :
1. Panaskan Palmia Margarin Serbaguna hingga cair
2. Masukkan teri sampai garing lalu masukkan bawang merah, bawang putih, cabai hijau, cabai merah, dan jahe
3. Tumis hingga harum lalu masukkan tempe, beri garam, cek rasa. Masak hingga tempe matang
Menu simpel ini cocok untuk di sajikan sebagai menu sarapan. Berbekal dari resep ibu,saya menyiapkan sarapan simpel ini untuk anak-anak.
Ikan tongkol di gulai asam pedas, khas asam dari asam kandis dan rasa pedas bumbu cabe. Hidangan menyambut buka puasa, recommended.