Nasi Lemak Kuning
Nasi lemak bersantan dengan warna kuning asli dari bumbu kunyit sangat enak disantap sebagai menu sarapan.

#PalmiaPoints2021

 

Bahan :

3 cup beras, cuci bersih

65 ml santan

Air secukupnya (sesuai jenis beras)

3 daun salam

2 serai, geprek

½ sdt garam

½ sdt kunyit halus

1 sdm Palmia Margarin Serbaguna

 

Cara memasaknya :

1. Masukan semua bahan dalam panci lalu tanak.

2. Kukus nasi hingga matang. Sajikan bersama lauk sesuai selera.


Resep dari Welly
Sup Dumpling Keju Kowocay

Sup Dumpling Keju Kowocay

Sup Dumpling Keju Kowocay menu hari ini. Manfaat sayur sop berasal dari kandungan nutrisi berbagai bahan di dalamnya, seperti sayuran, rempah, dan kuah kaldu. Ini bisa membantu meringankan gejala flu hingga membuat mood lebih baik.

Tongkol Masak Asam dan Pedas

Tongkol Masak Asam dan Pedas

Rasan kuahnya yang menjadi favorit kami sekeluarga. Rasa asam, pedas dan lezat. Selain itu rasa kuahnya gurih sangat enak di santap bersama nasi hangat.

Nasi goreng ala anak kosan

Nasi goreng ala anak kosan

Nasi goreng mudah dan enak ala anak kosan.

Ikan Sere Goreng Gurih

Ikan Sere Goreng Gurih

Ikan sere adalah jenis ikan laut. Keluarga ku suka sekali karena dagingnya yang gurih dan enak. Anak ku paling suka di goreng saja, aku menambahkan Palmia Margarine Serbaguna pada saat menggoreng ikan agar lebih enak.

Beli Produk Palmia