Martabak Tempe Palmia
Martabak Mini PALMIA Garlic ini bisa dijadikan sebagai menu utama si Kecil. Double Protein pada martabak mini ini dapat memenuhi kebutuhan gizi anak. Cara memasaknya juga sangat mudah, hanya membutuhkan waktu kurang lebih 10 menit.

#PalmiaMargarin #MakeWonders#PalmiaMargarin #KreasiMasakanWOW #PalmiaBikinWOW

Bahan:

- Tempe 200gr

- Kaldu Jamur secukupnya

- Tepung Teigu 2 sdm

- PALMIA Garlic 1 sdm

Cara Memasak :

1. Iris tipis tempe, daun bawang dan bawang bombay

2. Tambahkan telur, tepung dan kaldu jamur

3. Kocok lepas semua bahan hingga teraduk rata

4. Panaskan wajan, oleskan dengan PALMIA Garlic

5. Masak adonan martabak menggunakan api sedang hingga matang

6. Sajikan dengan mayonaise, saus tomat ataupun kecap Selamat mencoba :)


Resep dari Syafitri S
Nasi Goreng Teri

Nasi Goreng Teri

Nasi goreng memang selalu identik dengan sarapan pagi. memasak nya bisa di variasikan dengan ikan teri asin. Rasanya makin enak apalagi saya menggunakan Palmia Margarin Serbaguna, menjadikan citarasa nasi goreng semakin istimewa dan sangat di sukai oleh keluarga. #PalmiaLetsBakeLove #PalmiaMargarine #PalmiaPoints2024

Sop Ikan Salmon

Sop Ikan Salmon

Enak disantap, segar.

Sup Telur Puyuh Kotawo

Sup Telur Puyuh Kotawo

Menu hari ini sup telur puyuh ketawo. Meski ukurannya kecil, telur puyuh memiliki banyak kandungan nutrisi. Dalam satu telur puyuh menyediakan sebagian besar kebutuhan vitamin B12 harian, selenium, riboflavin, dan kolin untuk tubuh

Pokcoy Bulgogi

Pokcoy Bulgogi

Pakcoy bulgogi salah satu menu kesukaan keluarga saya. Di masak dengan saus bulgogi, di taburi bawang goreng. Menambah selera makan.

Upload Resep dan Struk untuk mendapatkan points

Beli Produk Palmia