Ikan Layang Tahu Sammer
Masakan ibu selalu bisa menaikan selera makan. Ikan Layang Tahu Sammer resep ibu menjadi menu hari . Manfaat tahu menjadi salah satu makanan sehat yang mengandung banyak nutrisi, mulai dari protein hingga serat. Makanan ini bermanfaat untuk menjaga kesehatan jantung, sampai mengoptimalkan fungsi otak.

#PalmiaPoints2023

Bahan:

  • Palmia Margarine Serbaguna 3 sdm
  • Ikan layar 500 gr
  • Tahu 5 buah
  • Garam secukupnya
  • Gula secukupnya

 

Bumbu Halus : 

  • Cabe merah 10 buah
  • Cabe rawit 5 buah
  • Tomat 1 buah
  • Bawang merah 10 siung
  • Bawang putih 5 siung

 

Langkah Memasak:

  1. Goreng ikan layar dan tahu
  2. Panaskan Palmia Margarine Serbaguna ke wajan hingga cair masukkan bumbu halus tumis hingga harum dan sambal matang
  3. Masukkan, gula dan garam masak hingga matang dan rasa pas
  4. Lalu masukkan ikan layar goreng, dan tahu aduk rata lalu sajikan

Resep dari Tri asmoro eka pria
Migor Udang Pedas

Migor Udang Pedas

Sebagai pecinta mie,menu satu ini cocok untuk di santap.

Patin Panggang

Patin Panggang

Ikan patin ala racikanku biasanya diokah menjadi Pindang Patin Palembang dan brenkes/ pepes ikan. Tetapi kali ini aku memanggangnya.. wooww.. endol deh karena olesannya aku pakai Palmia Margarin Serbaguna... cocok juga dijadikan teman nasi liwet..nikmattt.

Capcay Baso Ayam

Capcay Baso Ayam

Anak-anakku hanya menyukai beberapa jenis sayur. Wortel,buncis dan bunga kol adalah beberapa diantaranya. Untuk itu aku mengolah sayuran tersebut menjadi capcay agar anak-anakku tercukupi kebutuhan gizinya.

Saput Tahu Tiram Tumis

Saput Tahu Tiram Tumis

Saus tiram emang paling cocok untuk tambahan bumbu saat menumis. Rasa nya gurih.

Beli Produk Palmia