Orek Kentang Pedas Manis
Orek merupakan makanan yang sering diolah dengan cara memotong kotak-kotak kecil atau bisa juga persegi panjang lalu dimasak bersama bumbu basah atau bisa juga dengan bumbu kering.
#PalmiaMargarin #KreasiMasakanWOW #PalmiaBikinWOW
Bahan :
500 gr kulit sapi, potong lalu rebus hingga empuk
1/2 buah nanas potong dadu
750 ml santan
2 daun salam
4 daun jeruk purut
2 sere, geprek
1 sdt garam
1 sdt gula
1/4 sdt kaldu jamur
2 sdm PALMIA serbaguna
Bumbu halus :
8 cabe merah
6 bawang merah
2 bawang putih
1 ruas jahe
1 ruas lengkuas
1/2 ruas kunyit
1 sdt ketumbar
4 kemiri
Langkah memasak :
Panaskan PALMIA serbaguna, tumis bumbu halus, daun salam, daun jeruk, serai hingga harum. Masukan kulit aduk-aduk lalu tambahkan santan. Masak hingga mendidih sambil sesekali diaduk. Masukan garam, gula dan kaldu jamur. Masak hingga mendidih dan bumbu meresap, terakhir masukkan nanas. Masak sebentar, cek rasa lalu angkat.
Orek merupakan makanan yang sering diolah dengan cara memotong kotak-kotak kecil atau bisa juga persegi panjang lalu dimasak bersama bumbu basah atau bisa juga dengan bumbu kering.
Nasi goreng dengan isian Pete sangat menambah selera. Tambahkan kol dan bumbu ulek, resep ibu yang selalu kumasak di rumah karena enak dan lezat.
#KreasiMasakanWOW untuk menu berbuka puasa atau pun sahur yang terbuat dari bahan sederhana dan mudah membuatnya namun rasanya lezat dan tentu saja sehat karena menggunakan Palmia margarine.