Asem-asem Ayam Buncis Putren
Asem-Asem Ayam Buncis Putren adalah menu berkuah yang rasanya asem segar yang diperoleh dari tomat. Tomat mengandung banyak senyawa dan mineral penting yang sangat dibutuhkan oleh tubuh. Hingga disebut sebagai sumber vitamin C, kalium, folat, dan vitamin K

#PalmiaPoints2022

Bahan:

  • Dada ayam fillet 300 gr
  • Palmia Margarin Serbaguna 3 sdm
  • Garam secukupnya
  • Buncis 150 gr
  • Putren 100 gr
  • Kaldu ayam bubuk 1 sdt
  • Lada secukupnya
  • Tomat ceri 50 gr
  • Daun prei 1 batang
  • Air 750 ml  

 

Bumbu Iris:

  • Bawang merah 6 siung
  • Bawang putih 3 siung
  • Jahe 1/2 ruas
  • Cabe merah 5 buah
  • Cabe hijau 5 buah  

 

Cara Memasak:

  1. Panaskan Palmia Margarin Serbaguna tumis bumbu iris hingga harum lalu masukkan air tunggu hingga mendidih
  2. Lalu masukkan buncis, putren, lada bubuk kaldu ayam dan tomat ceri lalu tambahkan, daun prei dan garam cek rasa, sajikan

Resep dari Ismarani
Ayam Goreng Mentega

Ayam Goreng Mentega

Enak banget nih buat makan malam

Tumis Pindang Kecap

Tumis Pindang Kecap

Indonesia negara Maritim dengan Kekayaan Ikan yang Melimpah. Ikan Kaya Gizi, Nutrisi dan Vitamin yang baik Untuk Tubuh dan Otak. Bisa diolah menjadi Aneka hidangan yang Lezat Sangat Cocok untuk Anak", Orang Tua bahkan Janin. Saya selalu menyelipkan hidangan Olahan Ikan disetiap hidangan makanan sebagai Lauk. Seperti Kata Ibu Mentri Wonder Women .. Ibu Susi.. "Ikan Membuat kita Otak Cerdas Ayo makan ikan.. yg tidak makan ikan tenggelamkan" ??????

Terong Ayam Sambal Goreng

Terong Ayam Sambal Goreng

Ayam menu kesukaan. Kali ini di sambal campur terong,bikin lahap saat berbuka puasa.

Nasi Goreng Kencur

Nasi Goreng Kencur

Modifikasi nasi goreng khas Sunda ini memakai cekur alias kencur muda sebagai bumbu yang utama. Aroma dan rasa yang pedas membuat perut jadi hangat setelah menyantapnya.

Upload Resep dan Struk untuk mendapatkan points

Beli Produk Palmia