Puding Roti Tawar Keju
Roti tawar bisa dijadikan sebagai cemilan yang lezat dan menyehatkan dengan dibuat menjadi Puding Roti Tawar Keju. Dengan menggunakan Royal Palmia Margarine rasanya semakin lezat dan mantap.

Bahan :

5          lembar Roti tawar, potong2 kotak kecil

100      gr         ROYAL PALMIA BUTTER MARGARINE, cairkan

350      ml         Susu cair

2          butir     Telur ayam, kocok lepas

1/4       sdt       Vanili bubuk

1          saset    Susu kental manis putih

150      gr         Gula pasir

100      gr         Keju parut

Kismis secukupnya

Cara membuat:

  1. Mixer telur, gula pasir, susu cair dan skm sampai tercampur rata tambahkan mentega cair, vanili dan roti tawa, aduk hingga tercampur rata.
  2. Tuang adonan ke dalam wadah yang telah dioles mentega, taburi keju parut dan kismis diatasnya, panggang kira2 30 menit atau sampai matang.
  3. Puding Roti Tawar Keju siap disajikan.

Resep dari Lindawati
Lapis Tepung Beras

Lapis Tepung Beras

Kue lapis tepung beras salah satu camilan kesukaan keluarga di rumah. Anak-anak sangat menyukainya karena teksturnya yang lembut dan enak di lidah. Manis gurih ketika ku tambahkan Palmia Margarine Butter

Topo Map Cake

Topo Map Cake

Topo map cake adaIah cake yang sempat viraI di Malaysia.Dinamakan TOPO MAP CAKE karena bentuknya yang mirip dengan sebuah peta. selain itu dikenal juga dengan nama CAKE ALUNAN KASIH karena bentuknya yang menyerupai sebuah not / nada sebuah lagu

Onbitjkoek Jadul

Onbitjkoek Jadul

Assalamualaikum Kali ini adalah Resep salah satu andalan usaha saya yaitu onbitjkoek Jadul. Cake dengan wangi rempah yang khas Disini saya menggunakan Royal Palmia Margarine menjadikan cakenya moist dan wangi butter dan rempah dan tentu saja lezat.

Grem Keju Mozzarella

Grem Keju Mozzarella

Ini adalah resep baruku setelah mencoba dan memodifikasi beberapa resep kue yang sering saya buat. Resep ini awalnya terinspirasi dari kue grem isi kacang namun aku modifikasi menggunakan palmia dan keju mozzarella.

Beli Produk Palmia