PIE CHOCHO FRUITS
Di tengah kesibukan saya setiap hari,saya tidak pernah lupa memberikan sajian istimewa untuk keluarga saya tercinta. Karena dengan sajian special kebahagian keluarga akan lebih terasa. Seperti sajian Pie Choco Fruits ini menjadi favorit keluarga kami karena terasa lebih nikmat dengan menggunakan margarin dari Palmia.

#PalmiaMargarin #MakeWonders

 

 

Bahan Kulit :

250 gr tepung terigu

125 gr margarin Palmia

1 sdm gula halus

1 sdm air es

 

Bahan Isi :

250 gr susu cair coklat

3 butir kuning telur,kocok lepas

1 sdm tepung maizena

25 gr dark cooking chocolate

 

Topping :

Buah buahan segar

 

Cara membuat :

1. Campur semua bahan kulit lalu aduk hingga tercampur rata,tambahkan air es untuk melembabkan .setelah itu bulatkan adonan lalu simpan sebentar dalam lemari es.

2. Ambil adonan lalu ratakan ke dalam cetakan pie,tusuk-tusuk bagian dasarnya lalu sisihkan.

3. Isi,Campur semua bahan isi lalu aduk ,rebus sambil terus di aduk hingga meletup-letup,angkat.

4. Setelah itu tuang rebusan ke dalam pie lalu panggang dalam oven selama kurang lebih 30-35 menit,angkat,sisihkan.

5, Setelah itu hias dengan topping,dinginkan.


Resep dari Adriyanti Manan
banana choco pancake

banana choco pancake

Lagi belajar bikin pancake

Apam Kukus Pandan

Apam Kukus Pandan

Apam kukus pandan, teksturnya lembut dan sedikit kenyal dengan aroma pandan Resep ibu yang selalu kurecook sebagai teman minum teh bersama keluarga dirumah.

Bakso Saus Bolognese

Bakso Saus Bolognese

Punya stok bakso ayam home made, di Saudi bolognese ternyata enak. Anak-anak pada doyan, lezat dan gurih dengan citarasa dan aroma khas bolognese. Baksonya home made, sausnya juga buatan sendiri. Perfect dah, jadi ibu cermat. Cermat membuat camilan sendiri lebih sehat dan irit. Penasaran rasanya? Yuk, just try and taste ??

Upload Resep dan Struk untuk mendapatkan points

Beli Produk Palmia