Pudding Roti Saus Custard
Memanfaatkan sisa roti menjadi cemilan yang lezat.
#ShareYourJourney
Bahan:
4 butir telur
80gr gula pasir
1/2 SDM emulsifier
1/2 sdt vanili
100gr Royal Palmia Butter Margarine
50gr tepung terigu serbaguna
15gr susu bubuk
15gr maizena
1-2 sdt pasta coklat/bubuk coklat
Langkah:
1. Kocok telur, gula, vanili, emulsifier hingga putih berjejak.
2. Campurkan tepung, susu bubuk, maizena yang telah diayak ke dalam adonan lalu aduk rata.
3. Sambil menunggu, panaskan oven 180'c api atas bawah.
4. Campurkan 100gr Royal Palmia Butter Margarine, gunakan metode aduk balik hingga adonan tercampur rata.
5. Sisihkan 2-3 sendok sayur adonan, lalu beri pasta coklat.
6. Tuang adonan putih, lalu tuang adonan coklat (ukir sesuai selera). Boleh juga lapisan bawah full putih, lapisan atas full coklat lalu di bentuk corak menggunakan garpu atau tusuk sate.
7. Panggang 30-45 menit (tergantung oven).
8. Marmer Cake Royal Palmia Butter Margarine siap disajikan.
Anak-anak suka sekali dengan camilan satu ini.Kata mereka rasanya gurih dan lezat. Bagian dalamnya berserat di goreng rasanya gurih, menjadi menu favorit keluarga. Bisa untuk ide camilan weekend.
Salmon segar penuh nutrisi pas banget untuk camilan bersama Si kecil dengan resep pastry dari Palmia.