Kue Kering Wijen
Kue kering favorit anak aku nih yang bungsu yang umurnya sudah 2 tahu.boleh juga buat jadi inspirasi untuk takjil buka puasa, dan juga bisa jadi inspirasi buat kue kering hari raya Lebaran .

#ShareYourJourney

Bahan-Bahan:

- 200 gr Royal Palmia Butter Margarine

- 50 gr tepung gula

- 1/4 sdt garam

- 2 kuning telur

- 250 gr tepung terigu protein rendah

- 35 tepung maizena

- 25 gr susu bubuk

- 100 gr wijen

Hiasan:

Choco chips secukupnya

Cara Membuat:

1 . Kocok Royal Palmia Butter Margarine, gula tepung dan garam selama 4 menit. Masuk kubik telur, kocok rata.

2. Tambahkan tepung terigu, tepung maizena dan susu bubuk sambil diayak dan diaduk rata.

3. Giling tipis adonan, 0.8 mm. Cetak dengan cetakan bentuk bintang, letakkan diatas loyang yang sudah diolesi tipis Palmia Butter margarin. Beri hiasan choco chips, masing masing 2 hingga terlihat seperti dua mata.

4. Masukkan dalam oven dengan api dengan suhu 130°C selama 25 menit atau hingga matang.

5. Keluarkan dari oven, dinginkan dengan suhu ruang. Masukkan dalam toples untuk menu takjil buka puasa atau untuk persiapan kue kering hari lebaran nanti. 


Resep dari Sarah Kaalimataw
Bolu Pandan

Bolu Pandan

Bolu pandan salah satu bolu yang di gemari keluarga saya. Memiliki wangi khas pandan yang di campur dengan Palmia Butter Margarine, menjadi perpaduan yang tepat dan nikmat.

Croissant Gurih & Renyah

Croissant Gurih & Renyah

Assalamu'alaikum Hai Bunda semua Selama pandemi kita dituntut untuk putar otak ya Dari yang tidak biasa sekarang menjadi biasa, seperti halnya membuat kue Sebelumnya aku memang g gitu mahir untuk membuat kue tapi aku selalu ingin coba hingga berhasil Aku suka banget sama croissant, WOW komplitnya ternyata @palmiaid ada produk "Royal Palmia Butter Margarine" Loh bund, ini melengkapi aku untuk membuat croissant. Yuk Bund bagikan cerita seputar hobi masak selama dirumah & resep favorit keluarga, nah kebetulan ni palmia lagi ngadain Share Your Journey Competition. Resep & cerita kamu bakal tayang di Dapur inspirasi Ramadhan Palmia MNC TV, ada juga hadiah berupa voucher belanja dengan total jutaan rupiah loh ! Yuk kirim cerita kalian ke website www.palmia.co.id Dan jangan lupa untuk follow @palmiaid & like FB page Palmia @palmiaid #palmiamargarin #wowkomplitnya #palmia #palmiaroyal

Dimsum Ayam

Dimsum Ayam

Dimsum ayam merupakan camilan yang proses masaknya dengan cara dikukus

Mango Sticky Rice

Mango Sticky Rice

Mango sticky rice salah satu menu yang di gemari keluarga saya. Rasa manis gurih dan wangi aroma Palmia Butter Margarine nya bikin nagih

Beli Produk Palmia