Pentol Ayam
Pentol ayam dengan resep sederhana dan saus pedas jadi favoritnya anak-anak.
#PalmiaPoints2021
Bahan :
Adonan hijau :
200 gr tepung terigu
350 ml santan kental sedang
150 gr gula pasir
3 sdm kental manis putih
2 butir telur, kocok lepas
¼ gelas sari air pandan + daun suji
50 gr Palmia Margarin Serbaguna, lelehkan
Vla putih:
2 sdm maizena
2 sdm tepung terigu
400 ml santan kental sedang
½ sdt garam
Langkah memasak :
1. Vla putih : Campur semua bahan vla, masak dengan api kecil sambil diaduk hingga meletup-letup, sisihkan
2. Adonan hijau : Campur semua bahan, aduk lalu saring untuk menghindari adonan bergerindil
3. Siapkan cetakan, olesi dengan minyak goreng, masukkan adonan hijau lalu masukkan vla ditengah nya, ulangi hingga adonan habis
4. Kukus kurang lebih 25-20 menit
Sebagai seorang ibu rumah tangga yang full time untuk keluarga saya harus serba bisa dalam segala hal.Mendidik dan mengarahkan anak untuk masa depan yang berprestasi dan menyediakan segala keperluan anak dan suami di rumah.Walaupun sebagai ibu rumah tangga,seorang istri juga bisa membantu suami mencari nafkah untuk membantu perekonomian keluarga.Salah satu contohnya dengan membuka usaha kue kering untuk lebaran,selain memperkecil pengeluaran di Hari Raya,juga menambah penghasilan untuk keluarga.Itulah wonder women versi saya.
Bubur madura kacang hijau salah satu bubur khas Madura. Menu satu ini cocok di sajikan untuk hidangan sarapan. Penggunaan ketan hitam pada bubur kacang ini mampu mengenyangkan dan menambah kenikmatan saat sarapan pagi. Menu ini salah satu bubur favorit keluarga saya.