Poffertjes Sweety Fluffy
Enak nya kurang ajar, bikin nagih.
Bahan :
A
200 gram Gula halus
225 gram ROYAL PALMIA BUTTER MARGARINE
B
20 gram Kuning telur
100 gr Keju parut
C
3 gram Baking powder
50 gram Tepung maizena (disangrai)
200 gram Terigu protein rendah
50 gram Susu bubuk full cream
Bahan Filling :
80 gram Edamame kering cincang kasar
Cara membuat :
Untuk menyiasati agar anak mau makan sayur,ibj membuatkan buncis krispy yang di sukai anak-anak.
Palm sugar biasa nya di jadikan sweetener pada minuman kekinian. Palm sugar memiliki aroma dan rasa yang khas. Ketika di jadikan sebagai campuran cake, cake ini makin nikmat. Tak heran jika keluarga ku menyukai nya.