Martabak Mie Palmia
Menjadi seorang ibu harus banyak akal untuk membujuk anak agar dapat makan dengan lahap dan bergizi. Kita harus memutar otak setiap hari untuk memvariasikan menu si kecil.
Bahan :
1 Liter Minyak untuk menggoreng
50 gram ROYAL PALMIA BUTTER MARGARINE
2 sdm Gula merah
1/2 sdt Garam
60 ml Air
50 gram Tepung terigu protein sedang
1 sdt Vanilla
2 butir Telur
Es krim vanila
Topping :
Dark coklat, lelehkan
Cara Membuat :
Menjadi seorang ibu harus banyak akal untuk membujuk anak agar dapat makan dengan lahap dan bergizi. Kita harus memutar otak setiap hari untuk memvariasikan menu si kecil.
Martabak ini sengaja dibuat bentuk hati (love) biar cocok dijadikan cemilan, peneman minum teh/kopi dan pada pembuatan kulitnya, saya tambahkan susu cair biar cemilan ini selain gurih karena Margarin Palmia, tetapi juga sehat untuk dikonsusmsi karena ada susunya.
Puding Taro , adalah puding yang sangat mudah dibuat, membuatnya dengan menggunakan Palmia Butter margarin, menjadikan puding taro yang terkenal dengan tekstur yang sangat sangat lembut ini , akan menjadi hidangan menu buka puasa yang sangat memanjakan lidah dengan rasanya yang super enak.