Puding Roti Tawar Keju
Roti tawar bisa dijadikan sebagai cemilan yang lezat dan menyehatkan dengan dibuat menjadi Puding Roti Tawar Keju. Dengan menggunakan Royal Palmia Margarine rasanya semakin lezat dan mantap.
BAHAN A:
250 gram tepung terigu protein tinggi
100 ml
75 gram Palmia Margarin serba guna
30 gram gula halus
1 sdm minyak goreng.
BAHAN B
100 gram tepung terigu protein tinggi
70 gam Palmia margarin serba guna
OLES:
1 Kuning telur
2 sdm Palmia margarin dicairkan
2 sdm susu kental manis
ISIAN
10 buah pisang raja
CARA MEMBUAT:
1. Isian: panaskan wajan anti kengket, tambahkan Palmia Margarin 1 sdm lalu pisang. Goreng 2 menit. Matikan api.
2. Campur masing masing bahan A bulatkan menjadi 15 buah. Bahan B campur lalu bulatkan menjadi 15 buah.
3. Gilas bahan A tambahkan bahan B diatasnya gilas lalu lipat seperti amplop dua kali lali tipiskan tambahkan isian. Lakukan hingga semua selesai.
4. Oles loyang. Kemudian oles bolen. Panggang 35 menit.
Roti tawar bisa dijadikan sebagai cemilan yang lezat dan menyehatkan dengan dibuat menjadi Puding Roti Tawar Keju. Dengan menggunakan Royal Palmia Margarine rasanya semakin lezat dan mantap.
Saat ini Cake taro sangat di gemari karena rasanya yang nikmat dengan warna ungu yang menawan.Dengan tambahan filling cake ini terasa semakin lezat.
Terbuat dari tepung beras, kelapa dan gula pasir dan kemudian dibakar sekitar 10 menit, dilapisi dengan daun agar rasa bingka panggang terasa lebih harum.