RYOKUCHA AZUKI PAN
Menikmati secangkir ocha hangat, pas sekali ditemani manisnya Ryokucha Azuki Pan.
#PalmiaMargarin #MakeWonders
Bahan :
Pisang susu 3 buah
Roti tawar 2 lembar
Gula pasir 100 gr
Susu cair full crean 250ml
Margarin cair palmia 75gr
Kismis 50 gr
Vanili cair 1/2 sdt
Cara membuat :
1. Hancurkan pisang dan roti tawar di mangkuk
2. Masukkan gula, susu, margarin, kismis, vanili ke dalam adonan pisang dan roti yang telah di hancurkan dan aduk rata
3. Lalu masuk adonan ke dalam cetakan yg telah di bungkus dengan alumunium dan masukkan kedalam oven -+ 40 menit
4. Setelah matang sajikan dan garnish diatas piring saji. Lalu sajikan
Menikmati secangkir ocha hangat, pas sekali ditemani manisnya Ryokucha Azuki Pan.
Dengan berbahan ekonomis roti goreng buatanku ini sangat lembut . Aku menggunakan PALMIA Serbaguna sehingga tekstur lembut dan citarasa jadi istimewa
Bahan-bahan dan proses pembuatan yang mudah dan cepat, membuat cake ini menjadi cemilan favorit keluarga.