Roti Gulung Sosis Keju
Menu ini cocok sekali untuk camilan keluarga, bahan-bahannya gampang sekali didapatkan dan gampang dibuatnya.
Bahan :
250 gr Tepung terigu
125 gr Ubi kukus/haluskan
50 gr Gula pasir
1 sdt Fermipan
100 ml Air hangat suam kuku
40 gr PALMIA MARGARIN SERBAGUNA
Garam secukupnya
Cara membuat :
Menu ini cocok sekali untuk camilan keluarga, bahan-bahannya gampang sekali didapatkan dan gampang dibuatnya.