Udang Bakar Saus Madu Mentega
Manis gurihnya saus madu mentega membalut udang segar yang yummy. Cocok banget disantap dengan nasi hangat ataupun langsung.

Bahan:

- 3/4 kg udang galah, bersihkan

- secukupnya air lemon

- 2 sdm Palmia Royal

- 4-5 sdm saus tomat

- 2 sdm madu

- 3 sdm kecap manis

 

Cara Memasak:

1. Lumuri udang dengan air lemon.

2. Lelehkan Palmia Royal

3. Campurkan semua saus, tambahkan Palmia Royal yang telah dilelehkan

4. Tuang saus ke dalam wadah udang.

5. Marinasi minimal 30 menit.(Saya semalaman)

6. Bakar udang,hingga matang, dengan sesekali diberi olesan saus.

7. Sajikan


Resep dari Herlina Widia
Oseng Teri Bawang Garam

Oseng Teri Bawang Garam

Masakan simpel dadakan yang ibu buat bikin nafsu makan meningkat.

Ayam Goreng Krispy Bawang Putih

Ayam Goreng Krispy Bawang Putih

Ayam goreng krispy bawang putih salah satu ayam goreng kesukaan anak dan suami saya. Di masak dengan di bumbuin bumbu marinasi, bawang putih bubuk dan di beri tepung maizena. Ayam goreng yang satu ini memiliki wangi yang khas dan rasa yang enak. Ayam goreng ini cocok di sajikan dengan sambal cocol bangkok.

Bening Wortel Oyong Bakso

Bening Wortel Oyong Bakso

Masak wortel dan oyong sedikit berkuah tambah irisan bakso agar lebih lezat. Inspirasi menu sayur di bulan puasa.

Tumis Sayur Kaldu Ayam

Tumis Sayur Kaldu Ayam

Masakan yang kaya serat dan vitamin tentunya berasal dari sayuran untuk melengkapi sehatnya nutrisi keluarga tumis sayur kaldu tentunya bisa jadi pilihan menu hidangan spesial untuk keluarga.

Beli Produk Palmia