Telur Balado Campur Petai
Telur adalah salahsatu lauk favorit anak2 saya,selain telur mata sapi dan dadar saya juga sering memasak telur balado,berikut bahan2 yg diperlukan beserta cara membuatnya.

Bahan

1/2 kg telur

1 daun salam

1 batang serai memarkan

5 buah cabai merah

5 buah cabai keriting

5 butir bawang merah

2 butir bawang putih

5 butir kemiri

1/4 sdt garam

1 sdt gula

1 sdm Palmia

 

Cara Membuat

1.Siapkan cabai keriting, bawang merah, bawang putih, kemiri dan cabai merah lalu tumbuk sampai halus

2. Siapkan Palmia dan panaskan.

3.Tumis bumbu yang sudah ditumbuk, serai, dan daun salam hingga tercium harum.

4.Masukkan garam, telur dan gula. Aduk hingga merata.

5. Masak sampai meresap, dan terakhir tambahkan petai jika suka.


Resep dari Aih Siskawati N.
Buncis Tahu Tepuy Lado Merah

Buncis Tahu Tepuy Lado Merah

Buncis Tahu Tepuy Lado Merah sangat pas dinikmati dengan nasi hangat. Buncis terkenal dengan sayuran yang memiliki kandungan kalori, serat, protein, karbohidrat, vitamin C, K, A, dan folat. Tidak hanya itu, buncis juga mengandung magnesium, zat besi, potasium, fosfor, hingga kalsium.

Tumis Sayur Asin Tofu Udang

Tumis Sayur Asin Tofu Udang

Kombinasi sayur, tofu dan udang yang dimasak dengan Palmia Garlic Margarin menambah cita rasa & nikmatnya masakan ini.

Tumis Cumi Asap

Tumis Cumi Asap

Sekarang ga usah bingung lagi kalo punya stok Cumi Asap dirumah, ayo kita masak tumis saja dengan menambahkan pete. Waahh dijamin lezat dan nikmat, keluarga saya suka sekali karena sepiring tumis cumi asap bisa nambah nasi berkali kali

Ayam Sereh Lado Ijo

Ayam Sereh Lado Ijo

Ayam Sereh Lado ijo menyajikan masakan khas indonesia karna bumbu yang dimasak memberi aroma dan rasa yang unik. Dengan Palmia margarin masakkanku menjadi istimewa.

Beli Produk Palmia