Sosis Telur Dadar
SOSIS TELUR DADAR

#PalmiaMargarin #MakeWonders

Bahan :

Sosis 2bh (iris)

Telur 4 btr

Daun bawang 1btg (iris)

Garam secukupnya

Palmia margarin 5 sdm

Cara membuat :

Kocok telur masukkan daun bawang , sosis, dan garam. Panaskan Palmia margarin hingga cair lalu masukkan kocokan telur masak hingga matang


Resep dari ZENNY JULIA
Balado Ikan Nila Cangpan

Balado Ikan Nila Cangpan

Saat ingin makan yang pedas - pedas Ibu sering kali memasak menu ini

Gulai Ikan

Gulai Ikan

Ikan cakalang juga enak sekali dimasak Gulai. Kebetulan saya menemukan ikan cakalang yang kecil dan langsung saya masak Gulai untuk lauk menu siang ini. Pasti ibu-ibu semua sudah pernah memasak Gulai ikan. Yuuk dicobain dijamin makin lezat karena menumis bumbunya memakai Plamia Margarin Serbaguna.

Jamur Telur Saus Tiram

Jamur Telur Saus Tiram

Olahan jamur tiram ini resepnya aku dapatkan dari ibuku. Cara ibuku mengolah jamur jamur tiram ini agak berbeda, karena sebelum diolah jamur tiramnya dicampur dulu dengan kocokan telur ayam, setelah itu baru ditumis di atas wajan datar. Agar rasanya makin lezat, saat menumis menggunakan Palmia Margarine Serbaguna. Selain rasa jamurnya jadi lebih gurih, jamurnya jadi agak kering tapi empuk. Resep ini sekarang aku jadikan salah satu alternatif menu harian di keluargaku. Anakku suka banget lho dengan olahan jamur yang resepnya berasal dari neneknya ini.

Sate Lilit Daging Sapi

Sate Lilit Daging Sapi

Sate lilit daging sapi dengan bumbunya yg pedas dengan olesan campuran Palmia dan kecap ini terasa gurih dan enak sekali.Makannya dengan nasi hangat.Yukk dicobain..

Upload Resep dan Struk untuk mendapatkan points

Beli Produk Palmia