Tumis Kacang Panjang Tempe Pedas
Dulu di sekitar rumah ibu menanam kacang panjang, jadi ketika tumbuh dan berbuah ibu memanennya dan memasak kacang panjang dengan campuran tempe.
#PalmiaPoints2021
Bahan :
1 sdm Palmia Margarin Serbaguna
7 kacang panjang
2 lembar sayur kol
10 bh terung hijau bulat
1 genggam tauge
Air secukupnya
1 sdm asem jawa (larutkan, buang biji)
Bumbu halus :
2 buah cabai rawit
6 siung bawang merah
5 siung bawang putih
1 butir kemiri
1 bungkus terasi
Garam gula
Penyedap rasa
Bumbu pelengkap :
3 cm lengkuas geprek
3 lembar daun salam
Cara membuat :
1. Panaskan Palmia Margarin Serbaguna, tumis bumbu halus dan juga pelengkap.
2. Masukkan air tunggu mendidih, kemudian masukkan kacang panjang dan terong, masak hingga empuk lalu masukkan sayur kol dan tauge
3. Masukkan asam jawa. Koreksi rasa dan sajikan.
Dulu di sekitar rumah ibu menanam kacang panjang, jadi ketika tumbuh dan berbuah ibu memanennya dan memasak kacang panjang dengan campuran tempe.
KARI umumnya identik dengan kambing. Tapi kali ini saya memasak kari dengan isian terong dan teri. Terong ungu kumasak beserta tangkainya, bila baru dipetik masih segar rasanya agak sedikit manis.
Resep masakan ibu Lele cabe ijo bawang kencur rasanya khas. Perpaduan cabe dan bawang yang ditumis Dengan Palmia margarin masakkanku menjadi istimewa. Resep ini turun temurun dikeluargaku
Bulan desember sering turun hujan. Hari ini cuaca dingin , sup kepiting menjadi pilihan menuku hari ini.