French Toast
2 Porsi

Bahan :

3          butir                 Telur

3/4       cangkir             Air

1          sdm                  Ekstrak vanila

¼         sdt                   Bubuk kayu manis

Sejumput bubuk pala

Sejumput garam

3          helai                 Roti, roti yang sudah keras juga boleh dipakai

2          sdm                  PALMIA MARGARIN SERBAGUNA

Sirup Maple atau madu

Cara Membuat :

  1. Kocok telur, vanila, kayu manis, pala, dan garam dalam mangkuk besar. Rendam roti di dalam campuran telur kira-kira 10 menit sampai benar-benar terendam.
  2. Dengan api sedang, masak french toast dengan PALMIA MARGARIN SERBAGUNA sampai kedua sisi kecoklatan.
  3. Simpan dalam oven yang hangat selama anda memasak sisa roti. Sajikan French toast dengan topping favorit anda

Resep dari Kirana Permata
BUNTUT MASAK PAPRIKA

BUNTUT MASAK PAPRIKA

Kelezatan Buntut Masak Paprika ini cocok sekali Anda sajikan untuk keluarga tercinta.

Palmia
Semur Pedas Manis Ayam Kentang Pipih

Semur Pedas Manis Ayam Kentang Pipih

Semur identik dengan rasa yang manis, berhubung keluarga saya kurang menyukai masakan yang terlalu manis jadi saya mengkreasikan bagaimana tetap mempunyai cita rasa semur namun ada rasa pedas-pedas manisnya.

Dadar Telur Krispy

Dadar Telur Krispy

Dadar telur crispy, saat akan menikmatinya ku penyetkan terlebih dahulu ke sambal. Sangat menggugah selera.

Dadar Pempek Tahu Pedas

Dadar Pempek Tahu Pedas

Ibu menyiapkan sarapan buat keluarga dengan waktu yang singkat. Dadar pempek tahu pedas bisa menjadi pilihan.

Beli Produk Palmia