Cumi Hitam Manis Palmia
Tumis Cumi Hitam Favorit Keluarga

#PalmiaMargarin #MakeWonders

Bahan:

2 sdm Palmia Garlic Margarine

250gram cumi segar, bersihkan, buang tulang plastiknya dan potong-potong

3 siung bawang putih & 5 siung bawang merah (dihaluskan)

3 buah cabe hijau besar, potong serong

1 sdm saus tiram

100 ml air garam, merica bubuk dan gula pasir secukupnya

Cara Membuat:

1. Panaskan wajan dan lelehkan Palmia Garlic Margarine dalam wajan, tumis bawang merah dan bawang putih hingga harum.

2. Masukkan cabe hijau, tumis sebentar. Kemudian masukkan cumi. Selanjutnya beri saus tiram, merica bubuk, garam dan gula, dan masukkan air matang dan aduk rata.

3. Masak selama tidak lebih dari5 menit supaya cumi tidak alot. Angkat dan sajikan.


Resep dari Sri untariningsih
Balado Teri Pete

Balado Teri Pete

Sebagai ibu yang juga bekerja saya selalu menyiapkan hidangan sarapan yang praktis dengan menggunakan Palmia

Capcay Kuah Tofu Seafood

Capcay Kuah Tofu Seafood

Saya sebagai owner travel dan ibu rumah tangga mengerti kebutuhan gizi anak2 dan keluarganya

Oseng Sowo Putren

Oseng Sowo Putren

Menu simple ini biasa nya saya jadikan bekal untuk anak sekolah dan suami kerja. Memiliki rasa gurih, garing serta manis pada putren ini lah yang di sukai keluarga saya.

Pastel Tutup Keju

Pastel Tutup Keju

Ramadhan sebentar lagi. Sebagai ibu rumah tangga, wajib punya stok resep masakan yg lezat, bergizi dan juga praktis. Seperti pastel tutup keju ini. Sudah mengandung karbohidrat dari kentang, juga vitamin, protein dan serat dari isiannya yang terdiri dari daging ayam dan sayuran. Untuk isiannya bisa disesuaikan dengan bahan yang tersedia di rumah ya. Tips saya, pastel tutup ini bisa dimasak malam lalu disimpan di kulkas. Nah pas mau sahur tinggal dipanaskan. Bisa dimicrowave, dikukus, atau dipanggang sebentar. Jadi lebih praktis.

Beli Produk Palmia