Cah Buhayam Tiram
Resep masakan Ibu Cah Buhayam Tiram menjadi menu yang segar dan mengandung gizi yang baik.

#PalmiaPoints2023

Bahan:

  • Hati Ayam 100 gr
  • Palmia Margarin Serbaguna 3 sdm
  • Garam secukupnya
  • Buncis 200 gr
  • Saus tiram 2 sdm  

Bumbu Iris:

  • Bawang merah 5 siung
  • Bawang putih 3 siung
  • Cabe merah 3 buah Cabe hijau 3 buah

Cara Memasak:

  1. Rebus hati ayam dan garam lalu potong dadu
  2. Panaskan Palmia Margarin Serbaguna tumis bumbu iris hingga harum
  3. Lalu masukkan Hati ayam, buncis, dan saus tiram lalu tambahkan garam cek rasa
  4. Sajikan

Resep dari Nur fauziah
Oseng Buncis Bakso Butter

Oseng Buncis Bakso Butter

Ibu selalu bisa menyiapkan hidangan yang enak, bergizi dan praktis hari ini masak Oseng Buncis Bakso Butter yang merupakan resep dari ibu. Buncis merupakan makanan tinggi serat yang mampu menurunkan risiko timbulnya gejala GERD dan mencegah asam lambung naik.

Tumis Kentang

Tumis Kentang

Kentang salah satu sumber kalori. Kentang biasa nya di goreng dan di sambal. Kali ini coba menu lain dengan cara di tumis.

Ikan Sere Goreng Gurih

Ikan Sere Goreng Gurih

Ikan sere adalah jenis ikan laut. Keluarga ku suka sekali karena dagingnya yang gurih dan enak. Anak ku paling suka di goreng saja, aku menambahkan Palmia Margarine Serbaguna pada saat menggoreng ikan agar lebih enak.

Kacang Panjang Kuah Santan

Kacang Panjang Kuah Santan

Untuk memenuhi kebutuhan nutrisi dalam tubuh sebaiknya perbanyak konsumsi sayur. Ada banyak sayur yang bisa diolah menjadi berbagai masakan lezat nan menggugah selera. Salah satu sayur tersebut merupakan sayur kacang panjang

Beli Produk Palmia