Ayam Semur Palmia
Anakku yang masih Sekolah Dasar tidak menyukai masakkan yang pedas sehingga semur ayam adalah menu pilihanku kali ini. Semur ayam yang menggunakan margarin palmia mencukupi kebutuhan gizi n memberikan kelezatan masakan.

#PalmiaMargarin #MakeWonders

Bahan :

Ayam 1kg

PALMIA MARGARIN 3sdm

Kecap 20ml

Bunga lawang 2bh

Kapulaga 2bh

Air : 30 ml

Garam : secukupnya

Bumbu halus :

Kemiri : 3bh

Bawang merah : 7bh

Bawang putih : 3bh

Tomat : 1bh

Merica : 5btr

Pala : 1/4 bh

Jahe : 1 ruas

Cara membuat :

Palmia margarin dipanaskan hingga mencair kemudian masukkan bumbu halus tumis hingga harum masukkan ayam, kecap, bunga lawang, kapulaga, garam dan air. Masak hingga ayam matang. Jangan lupa cek rasa


Resep dari ZENNY JULIA
Telur Dadar Tomat Ala Mamak

Telur Dadar Tomat Ala Mamak

Telur biasa nya di jadi kan menu untuk diet. Telur dadar tomat ini cocok di jadikan menu diet maupun menu sarapan pagi.

Tahu Kentang Masak Semur

Tahu Kentang Masak Semur

Tahu dan kentang goreng dimasak semur dengan bumbu rumahan ekonomis dan lezat.

Dumpling Udang Ebuwo

Dumpling Udang Ebuwo

Dumpling Udang Ebuwo masakan Ibu yang selalu nagihin. Salah satu manfaat makan udang adalah kandungan protein yang tinggi, namun tergolong rendah lemak. Dalam daging udang, Anda juga bisa mendapatkan kandungan mineral, seperti kalsium, kalium, dan fosfor, serta sumber vitamin A dan vitamin E yang baik untuk tubuh.

Telur Puyuh Jengkol Cabe Runyah

Telur Puyuh Jengkol Cabe Runyah

Menu ini menjadi favoritnya keluarga karena rasanya yang enak, rasa pedas cabe hijauny menggugah selera sehingga menambah nafsu makan.

Beli Produk Palmia