Resep Kekinian Tumis Sayuran Telur Puyuh Palmia Mamamia
Anak-anakku suka sekali telur puyuh tapi kurang suka sayuran. Untuk mensiasatinya. Saya campur sawi dan wortel dengan telur puyuh kesukaannya. Super simple dan hemat waktu memasak.
#PalmiaPoints2021
Bahan :
2 labu siam, potong-potong
3 iris kol
1 sdt garam
1 sdt gula
1 sdt kaldu ayam bubuk
500 ml air
3 sdm air asam jawa
1 lengkuas, geprek
2 sdm Palmia Margarin Serbaguna
Haluskan bumbu :
4 cabai merah
4 bawang merah
1 bawang putih
Langkah memasak :
1. Panaskan Palmia Margarin Serbaguna, tumis bumbu halus, lengkuas lalu masukan air.
2. Masukan labu siam, garam, gula dan kaldu bubuk serta air asam.
3. Terakhir masukan kol, masak hingga sayuran matang, angkat.
Anak-anakku suka sekali telur puyuh tapi kurang suka sayuran. Untuk mensiasatinya. Saya campur sawi dan wortel dengan telur puyuh kesukaannya. Super simple dan hemat waktu memasak.
Mengoseng oseng sayuran adalah cara masak yang sangat praktis menurutku. Bumbunya sederhana dan tidak memakan banyak waktu. Seperti hari menu ini aku memasak oseng sayur kol dan jagung, enak praktis dan lezat resep dari ibu. Resep ibu memang selalu juara, praktis enak dan sangat mudah di recook.
Menu persambalan selalu menjadi menu utama untuk menemani santapan berbuka puasa.
Kebuli adalah masakan spicy dan terumit. Nah bila bahan utamanya diganti makaroni pasti lebih gampang. Ciri khas minyak samin bisa digantikan aroma Palmia yang menggoda. Jadi Makaroni rempah ini mengobati kangen kita pada masakan khas Timur Tengah.