Roti Manis Isi Pisang Coklat
Roti manis dengan isian pisang dan meses ini selalu menjadi favorit kami sekeluarga.

#PalmiaPoints2022

Bahan:

  • 250 gr tepung terigu 
  • 60 gram Gula pasir
  • 20 gram Susu bubuk
  • 2 buah Kuning telur
  • 4 gram Ragi
  • 50 gram Palmia Margarin Serbaguna
  • 2 gram Garam
  • 140 ml Susu uht plain

 

Bahan Isian dan Topping:

  • Pisang raja
  • Meses
  • Keju parut

 

Langkah-langkah:

  1. Uleni semua bahan roti hingga kalis elastis lalu timbang @50 gr
  2. Ambil satu gilas bolbal, beri isian pisang dan meses lalu gulung. Lakukan sampai semua bahan habis.
  3. Tata adonan di kertas roti, lalu diamkan selama 1 jam.
  4. Oles atas adonan dengan susu cair, kemudian beri keju parut dan meses.
  5. Oven s masukkan di suhu 180 derajat celcius hingga matang.

Resep dari Istikhoroh Yosefa
Puding Mangga Biskuit

Puding Mangga Biskuit

Siapa yg gak suka puding?? Pasti semuanya suka...terutama anak2 nih, karena rasanya yang manis dan seger. Kali ini saya bikin dengan penambahan biskuit susu yg di hancurkan untuk memperkaya rasanya, jadi ada manis, dan gurih.

Melon Pan

Melon Pan

Roti empuk dengan topping cruat yang krispy...enak aekali dimakan saat hangat baru keluar oven

Kue Pukis

Kue Pukis

Rasanya yang manis dan ada tambahan coklat di atas membuat kue pukis ini menjadi favorite keluarga. Biasanya anak anak suka beli di pasar namun kali ini saya bikin sendiri agar hasil lebih banyak dan lebih wangi jika menggunalan Palmia Margarin Serbaguna

Tahu Krispy Balado

Tahu Krispy Balado

Bosan dengan olahan tahu yang itu-itu saja? Ibu memang selalu punya ide agar anak-anak nya tidak bosan memakan protein nabati yang satu ini.

Beli Produk Palmia