SCHOTEL KENTANG UDUK & LEMPER AYAM
Schotel kentang dan lemper ayam jadi satu? Rasanya yang gurih dan harum daun jeruk serta bawang putihnya pasti bikin acara santap malam bersama keluarga makin berselera. #PalmiaMargarin #MakeWonders
Bahan :
Bahan kulit :
100 gr PALMIA MARGARIN SERBAGUNA (bekukan)
150 gr Tepung terigu protein sedang
15 gr Susu bubuk
35 gr Gula halus
Lemon zest dari 1 buah lemon
Pewarna makanan merah
Isian custard :
250 ml Susu cair full cream
5 sdm Larutan maizena
1 btr Kuning telur
Parutan kulit lemon (jgn memarut sampai kulit putihnya,cukup kulit luarnya sj)
1 sdm Keju spread
2 sdm GULA pasir
1 sdt Swallowglobe powder
Cara membuat:
Schotel kentang dan lemper ayam jadi satu? Rasanya yang gurih dan harum daun jeruk serta bawang putihnya pasti bikin acara santap malam bersama keluarga makin berselera. #PalmiaMargarin #MakeWonders
Camilan ini cocok banget lho dimakan selagi hangat, mudah, pakai bahan2 yang sudah ada di rumah tanpa mixer