Putu Ayu Merona
Resep ini cocok untuk menu berbuka puasa. Rasanya yang manis dan ringan untuk kudapan berbuka bersama keluarga.

#PalmiaDIRP2024

Bahan:

  • 3 butir telur
  • 1/4 sdt vanili
  • 1/2 sdt emulsifier
  • garam secukupnya
  • 150 gram gula
  • 200 gram tepung terigu
  • 150 ml santan cair
  • pewarna makanan merah
  • 35 gram Royal Palmia Butter Margarine, cairkan

Bahan toping:

  • Royal Palmia Butter Margarine
  • 100 gram Parutan kelapa, taburkan garam
  • Strawberry
  • Daun pandan

Cara memasak:

  1. Masukkan telur, gula, garam, vanili, dan emulsifier. Kocok hingga mengental dan mengembang.
  2. Tambahkan tepung, pewarna, dan santan. Aduk hingga rata.
  3. Masukkan Royal Palmia Butter Margarine ke dalam adonan, aduk rata.
  4. Oleskan Royal Palmia Butter Margarine ke cetakan.
  5. Beri parutan kelapa ke dlaam cetakan, tekan-tekan.
  6. Masukkan adonan ke cetakan.
  7. Kukus ke dalam kukusan yang sudah panas, dengan api sedang, selama 2-3- menit, hingga matang.
  8. Angkat, beri topping, dan kue siap disajikan.

Resep dari Retno Prasetyowati
Bakwan Sayur Sebagai Cemilan Favorit

Bakwan Sayur Sebagai Cemilan Favorit

Bakwan ini merupaka cemilan kesukaan saya dan anak saya yang tak pernah bosen untuk makan ini

Brownis Pandan Kukus

Brownis Pandan Kukus

Selama pandemi aktifitas di luar di rumah, jadi semakin berkurang, alhamdulillah jadi banyak waktu dirumah berkumpul bersama anak-anak dan suami ,pastinya makin banyak waktu untuk mengexplorasi masakan menggunakan Palmia Margarin Serbaguna, anak- anak dan suami paling suka kalau aku bikin cake, Buatan Ami pokoknya juara katanya.

Pempek Dos Pistel Pepaya Muda

Pempek Dos Pistel Pepaya Muda

Resep pempek kates yang enak dan lembut ini juga tergolong mudah dibuat,saya pernah di ajarkan ibu cara membuat pempek kastel menggunakan bahan-bahan yang mudah ditemukan.

Brownies Panggang Mini

Brownies Panggang Mini

Tak heran camilan yang ibu buat kali ini di sukai anak-anak. Rasa coklat nya yang manis,di tambah lagi tekstur yang super lembut.

Upload Resep dan Struk untuk mendapatkan points

Beli Produk Palmia