Puding Margarin Taro Selasih
Margarin itu tidak hanya bisa kita pakai untuk menumis atau membuat kue. Margarin juga bisa kok kita jadikan untuk membuat puding, dan hasilnya puding yang kita buat akan terasa lembut.

#PalmiaMargarin #MakeWonders

Bahan:

1 bungkus agar-agar bubuk plain

3 sdm Taro powder

2 sdm biji selasih, rendam air hangat

100 gram gula pasir

700 mili liter air

100 gram Margarin serbaguna PALMIA

1 butir telur 75 ml

Susu kental manis putih

Vanili 1 sendok teh

Toping :

Keju cheddar parut

Whipped cream

Aneka buah

Cara memasak :

1. Kocok margarin sampai lembut, lalu masukkan telur, SKM putih dan vanili, kocok lagi. Kemudian masukkan terigu, kocok kembali sampai rata, sisihkan.

2. Selanjutnya rebus agar-agar, air, taro powder, gula pasir, vanili dan garam sampai mendidih. Kecilkan api dan masukkan adonan margarin dan selasih, aduk sampai mengental. Tuang adonan ke dalam loyang, lalu sisihkan agar setengah beku.

3. Tuang puding ke dalam gelas lalu bekukan.

4. Hiasi atasnya dengan.keju cheddar parut, whipped cream dan irisan aneka buah. Sajikan.


Resep dari Enni Faizah
Mango Cheese Cake in Cup

Mango Cheese Cake in Cup

Keluargaku suka banget buah mangga. Kebetulan saat ini sedang musim mangga, jadi gampang didapat dan murah pula. Tapi supaya nggak bosan, mangganya kali ini aku kreasikan menjadi sesuatu yang istimewa. Apalagi ditambah dengan Palmia Butter Margarin sebagai campuran pada biskuitnya, sehingga lebih mewah rasanya. Kalau nggak ingat ini buat cake, udah abis kali ku cemilin. Soalnya seenak itu! Sekalian ikutan sharing camilan manis favorit keluarga yang diadakan @palmiaid

Nuget Pisang

Nuget Pisang

Cemilan berbahan dasar pisang ini cara membuatnya sangat mudah. Agar tampilannya jadi menarik saat disajikan.kita tambahkan toping yang menarik. Untuk topingnya pun bisa kita bikin sendiri. Agar rasa pisang dan topingnya lebih lezat, gunakan Margarin Serbaguna PALMIA di dalamnya.

MARTABAK ROLL CAKE

MARTABAK ROLL CAKE

Lebih suka martabak atau bolu gulung? Biar bisa merasakan keduanya, yuk coba resep MARTABAK ROLL CAKE ini.

Palmia
JAGUNG BAKAR MARINARA PEDAS

JAGUNG BAKAR MARINARA PEDAS

Bukan jagung bakar biasa, rasakan istimewanya Jagung Bakar dengan Saus Marinara di resep berikut.

Palmia

Beli Produk Palmia