Pie Biskuit ala Mama Lituhayu
Makanan Ringan

#PalmiaMargarin #MakeWonders

Bahan:

200gr Terigu Protein sedang

140gr Terigu Protein rendah

120gr Air

200gr Palmia Margarin Serbaguna

1sdt Garam & Gula

Langkah:

1. Campur semua adonan kecuali air, sampai adonan seperti pasir

2. Tambahkan air, uleni sebentar lalu letakkan di dalam plastik, dan diamkan

3. Setelah itu gilas adonan hingga tipis, Lipat menjadi 3 lipatan lalu gilas lagi (lakukan sebanyak 2 kali)

4. Setelah itu lipat menjadi 6 lapisan dari pinggir-pinggir ke tengah

5. Lalu potong menyerupai hati

6. Lalu oven selama 20 menit dengan suhu 180 derajat. Atau sesuai oven masing-masing ya moms.


Resep dari Puput Lestari
Karage Ayam

Karage Ayam

Karage ayam bisa menjadi stock frozen food di rumah, karena keluarga ku suka banget ayam, jadi aku buat menu ini untuk keluarga ku

Easy Chocolate Mug Cake

Easy Chocolate Mug Cake

Ingin bikin cake tapi gak punya banyak waktu! Takut ribet banyak cucian alat masak! Sim salabim… Kayak sulap aja. No worry… chocolate mug cake solusinya. Praktis, mudah, dan enak! Apalagi dengan menggunakan ROYAL PALMIA BUTTER MARGARINE, membuat aroma dan rasa chocolate mug cake begitu istimewa!! Cobain yuk resepnya. #SeruanNgemil

Piza Krim Sup

Piza Krim Sup

Wow Piza plus cocolan Krim sup. Harum . Modelnya yang lucu membuat anak anak makin suka.

#YummyXPalmia Kue Bulan Sabit Bertabur Keju Manis

#YummyXPalmia Kue Bulan Sabit Bertabur Keju Manis

Bekerja dan berjualan untuk takjil saja sudah bisa dibayangkan sibuknya. Tapi demi memberikan oleh-oleh terbaik kepada sesepuh di kampung halaman. Tetap mempersiapan kue ini. Karena jika bikin sendiri tentu terjamin kebersihannya dan rasanya.

Beli Produk Palmia