Pandan Cheese Milk
Pandan cheese milk ini adalah dessert box yang rasanya manis gurih. Karena perpaduan roti pandan, Royal Palmia Butter Margarine, susu dan keju.

#PalmiaPoints2022

Bahan:

  • 6 lembar roti tawar pandan

 

Bahan saus:

  • 1 sdm Royal Palmia Butter Margarine
  • 85gr keju parut
  • 2 pcs susu full cream 250ml
  • 4 sdm kental manis
  • 1 sdm maizena

 

Cara membuat saus:

  1. Campur semua bahan saus.
  2. Aduk hingga rata, nyalakan kompor masak hingga mengental dan meletup letup, kemudian sisihkan.
  3. Ambil box kemudian susun roti tawar pandan lalu beri saus keju diatasnya, lakukan hingga 3 lapis.
  4. Kemudian tutup lagi dengan saus keju dan terakhir keju parut. Hias dengan stroberi

Resep dari tri wahyuni
Pempek Dos Isi Telur Ayam

Pempek Dos Isi Telur Ayam

Pempek biasanya terbuat dari ikan tetapi ada pempek dos atau pempek tanpa ikan. Bahan utama pempek dos adalah tepung terigu, tepung sagu, dan telur. Pempek tanpa ikan dapat dibentuk menjadi sesuai selera salah satunya kapal selam atau pempek isi telur. Keluarga besar saya berasal dari Palembang,jadi pempek itu sudah jadi menu wajib dalam rumah dan selalu menjadi masakan favorit

Piscok Pisang Kepok Gurih

Piscok Pisang Kepok Gurih

Cemilan kali ini ibu membuat Piscok Pisang Kepok, rasany manis,, asin dan gurih membuat rebutan keluarga

Pempek Lenggang Goreng

Pempek Lenggang Goreng

Pempek lenjer yang dicampur dengan telur ayam atau bebek dikenal dengan pempek lenggang. Bisa digoreng atau dibakar. Pempek Lenggang Palembang itu ada dua macam, yaitu lenggang panggang dan lenggang goreng.

Tempe Bumbu Kukumbar

Tempe Bumbu Kukumbar

Masakan ibu selalu enak dan bergizi. Tempe Goreng kukumbar resep Ibu yang menjadi menu hari ini. Tempe merupakan salah satu makanan yang kaya akan nutrisi.

Beli Produk Palmia