Kue Kering Kelapa Mentega
Resep turun temurun keluarga.

Bahan :

200      gram                ROYAL PALMIA BUTTER MARGARINE

150      gram                Gula halus

½         sdm                  Vanili bubuk

¾         buah                Kelapa parut sangrai

2          butir                 Kuning telur

750      gram                Tepung terigu

Cara Membuat :

  1. Campurkan gula halus, vanili, ROYAL PALMIA BUTTER MARGARINE dan kelapa sangrai.
  2. Masukan sedikit demi sedikit tepung terigu sampai adonan terasa lembut.
  3. Mulai membentuk adonan dan masukan ke loyang dan siap di panggang.
  4. Masak dalam oven yang telah dipanaskan sebelumnya dengan suhu 180oC selama 20 menit.

Resep dari Anindya Putri
Choco Choux Au Craquelin With Choco Boba

Choco Choux Au Craquelin With Choco Boba

Mengisi waktu weekend kemarin dengan baking bersama anak-anak. Karena anak-anak suka sekali dengan choux, dan mumpung weekend kemarin senggang, kita buat bareng Choco Choux au Craquelin with Choco Boba. Baking bareng sekalian quality time juga dengan anak-anak. Choux dengan lapisan craquelin renyah dan isian choco diplomat cream serta boba cokelat. Kebayang kan dalam satu gigitan ada perpaduan renyahnya craquelin, creamy dan lumernya diplomat cream serta boba yang kenyal. Apalagi kita pakai Palmia Butter Margarin dalam pembuatannya. Choux craquelinnya jadi renyah, gurih dan wangi butter. Walau chouxnya ala rumahan tapi rasanya ga kalah loh dengan yang dijual di bakery-bakery, lebih higienis dan lebih hemat juga, yuk cobain resepnya

Cinnamon rolls

Cinnamon rolls

Paling yahut di makan sore sore sambil minum teh atau kopi.

Cake Nangka

Cake Nangka

Kue buatan aku gmn mau nyoba gak?

Kroket Kentang Isi Tuna

Kroket Kentang Isi Tuna

Alhamdulillah hobi saya memang memasak dan kebetulan sekali anak-anak sangat suka ngemil jadi hampir tiap hari di meja makan harus ada cemilan ya moms, entah itu cemilan manis atau pun asin yang penting tersaji di meja makan. Dan hari ini saya buat cemilan yang asin yaitu Kroket Kentang Isi Tuna. Cemilan ini juga salah satu favorit di keluarga kami.

Beli Produk Palmia