Roger Isi Coklat Gurih
Untuk adonan cara membuat roti goreng, teknik menguleninya tidak jauh berbeda dengan roti pada umumnya. Buat adonan menjadi kalis, buang udara, dan bentuk sesuai selera,saya dan ibu coba membuat dengan isian coklat.
#PalmiaPoints2021
Bahan:
200 gr terigu protein tinggi
1 sdm gula pasir
1 sdt garam
1/2 sdt baking powder
100 ml susu cair dingin
1 kuning telur
1/2 sdt ragi instant
20 gr Palmia Margarin Serbaguna
Topping :
Tepung Gula
Cara :
1. Masukan : terigu yg sudah di ayak, gula, garam, baking powder, susu, kuning telur, ragi instant. Mixer hingga setengah kalis. Kemudian masukan Palmia Margarin Serbaguna. Mixer hingga kalis elastis. Bulatkan adonan. Istirahatkan adonan selama 60 menit
2. Kemudian cetak donut
3. Goreng donut di wajan yg sudah diberi minyak banyak dan apinya kecil. Tunggu dingin baru gulingkan ke tepung gula
Untuk adonan cara membuat roti goreng, teknik menguleninya tidak jauh berbeda dengan roti pada umumnya. Buat adonan menjadi kalis, buang udara, dan bentuk sesuai selera,saya dan ibu coba membuat dengan isian coklat.
Roti egen, hampir tiap hari. Tapi anakku sukaaa. Camilan sekaligus sarapan deh. Bisa juga buat bekal sekolah. Pakai Palmia Butter Margarin, roti ku jadi lebih wangi loh. Harga terjangkau pula
Anakku suka pilih-pilih sayuran kalau makan. Sebagai ibu saya harus cari akal supaya bisa menyajikan menu sehat dan bernutrisi untuk si kecil. Aku buat cake bayam wortel untuknya, cake yang bernutrisi, warnanya cantik alami. Cake bayam wortel ini pakai Palmia Butter Margarin, cakenya jadi wangi, moist dan lembut