Pempek Ubi
Pempek Ubi rambat yang digemari keluarga, bisa jadi camilan di waktu santai, segar dengan kuah.
#ShareYourJourney
Bahan:
Tepung cakra 150 gr
Tepung segitiga 100 gr
Saf instant 5 gr
Gula pasir 38 gr
Susu bubuk 25 gr
Kuning telur 1 butir
Air es 140 ml
Palmia Margarin Serbaguna 38 gr
Garam 5 gr
Bread improved 2 gr
Cara Membuatnya:
Campurkan terigu, gula pasir, saf instant, susu bubuk, bread improved, setelah itu masukkan kuning telur, tuang air es aduk sampai tercampur rata. Lalu ulenin hingga setengah kalis, lalu masukkan Palmia Margarin Serbaguna dan garam ulenin hingga kalis.
Sudah kalis istirahatkan 10 menit lalu potong dan pulun.
Lalu diamkan 15 menit dan dibentuk.
Fermentasi kurang lebih 45 menit ato lihat kondisi adonan mengembang 2 kali lipat.
Panaskan minyak lalu goreng hingga kuning kecoklatan.
Tunggu dingin siap diberi topping.
Pempek Ubi rambat yang digemari keluarga, bisa jadi camilan di waktu santai, segar dengan kuah.
Indahnya menjadi seorang ibu dan istri itu adalah saat anak2 dan suami hoby dengan yang nama nya cemilan saya selalu berusaha berinovasi dengan kue2 terbaru dan terpopuler agar keluarga bisa mencicipi nya dengan begitu hemat uang belanja tak harus membeli di luar membuat sendiri dengan bahan yang terbaik juga Uda menjadi pilihan terbaik saya sebagai ibu saya selalu memberikan makanan yang sehat
Camilan cake pandan keju ini selain harum khas pandan yang menggugah selera, juga nikmat untuk temen santai di rumah bareng keluarga.
Puding cake blueberry ini enak banget, rasanya lembut, gurih dan legit. Kunci dari kelembutan cake yang saya buat adalah penggunaan margarin palmia. Sehingga cake menjadi lembut dan gurih