CHURROS TEH MELATI
Churros kali ini lebih spesial lho, karena beraroma melati yang harum. Apalagi rasanya lebih lezat karena Chef Karen Carlotta menggunakan Royal Palmia Butter Margarin. #PalmiaMargarin #MakeWonders

BAHAN -  BAHAN

90        g          air teh melati

40        g          Royal Palmia Butter Margarin

10        g          susu bubuk

55        g          tepung segitiga

15        g          gula

Vanilla

1          pc        telur (60gram)

 

Pelengkap

gula pasir

Susu kental manis

 

Cara Membuat

  1. Didihkan air teh, Royal Palmia Butter Margarin dan gula. Masukan tepung dan susu bubuk sekaligus, aduk dengan sendok kayu hingga menggumpal, aduk hingga dingin.
  2. Masukkan vanilla dan telur, aduk hingga tercampur rata, masukkan dalam kantong segitiga ujung bintang.
  3. Goreng dalam minyak panas hingga matang.
  4. Gulingkan dalam gula pasir.
  5. Sajikan dengan susu kental manis.

 


Resep dari Palmia
Nutella Choux Pastry

Nutella Choux Pastry

Choux Pastry (Kue Soes) dengan Vla Nutella.

Brownies Tempe

Brownies Tempe

Selama pandemi ini, kebiasaan jajan diluar jadi jauh berkurang karena diharuskan dirumah saja. Membuat saya lebih sering memasak hidangan untuk keluarga tercinta di rumah. Ini adalah salah satu menu camilan kesukaan si kecil, brownies dari tempe yang nyoklat dan enak banget. Tentunya pakai margarine palmia yang bikin makin harum dan lezat..

Red Velvet Cookies

Red Velvet Cookies

Membuat cookies coklat sepertinya sudah biasa, agar lebih Wow, maka saya buat red velvet cookies. Red velvet biasanya dalam bentuk cake, tapi bisa dikreasikan menjadi cookies yang Wow untuk dihidangkan di bulan Ramadhan.

Pandan Banana Cake

Pandan Banana Cake

Cake pisang kukus dengan aroma pandan yang dapat dijadikan cemilan sore hari.

Beli Produk Palmia