Tumis Tahu Tocrab
Selain sebagai sumber protein, tahu juga mengandung beragam nutrisi, seperti karbohidrat, serat, dan lemak. Kandungan asam amino esensial dan berbagai mineral, seperti kalsium, selenium, fosfor, magnesium, dan zat besi, pun dapat ditemukan di dalam tahu

#PalmiaPoints2022

Bahan:

  • Crab stik 100 gr
  • Palmia Margarin Serbaguna 3 sdm
  • Garam secukupnya
  • Tahu putih 4 buah (potong dadu lalu digoreng)
  • Toge 100 gr
  • Saus teriyaki 1 sdm

 

Bumbu Iris:

  • Bawang merah 5 siung
  • Bawang putih 2 siung
  • Cabe merah 3 buah
  • Cabe hijau 3 buah

 

Cara Memasak:

  1. Panaskan Palmia Margarin Serbaguna tumis bumbu iris hingga harum
  2. Lalu masukkan tahu, toge dan saus teriyaki lalu tambahkan crab stik dan garam cek rasa, sajikan

Resep dari ZENNY JULIA
Capcay Kuah Tofu Seafood

Capcay Kuah Tofu Seafood

Saya sebagai owner travel dan ibu rumah tangga mengerti kebutuhan gizi anak2 dan keluarganya

UDANG SAUS JERUK

UDANG SAUS JERUK

Buat hidangan udang favorite keluarga makin spesial dengan saus jeruk menyegarkan. Simak resepnya ya.

Palmia
Oseng Bunga Kates

Oseng Bunga Kates

Dengar bunga kates sebagian orang pikir rasa pahit, tapi di keluarga pada doyan oseng bunga kates, katanya sih gak pahit, terus ada krenyes krenyes nya gitu di padukan rasa pedes gurih, tambah poll nambah nasinya.

Telur Dadar Mentega Pedas

Telur Dadar Mentega Pedas

Hobi saya memasak hingga saya punya bisnis kuliner. Saya harus bisa membagi waktu untuk tetap selalu memperhatikan keluarga, salah satu caranya saya membuat masakan setiap hari sebelum berangkat ke tempat bisnis kuliner saya

Beli Produk Palmia