Daging Sapi Lada Hitam
Suka banget sama makanan yg berbahan dasar lada hitam. Nah ini salah satunya yg jadi favorit
#PalmiaPoints2021 '
Bahan :
6 sdm Palmia Margarin Serbaguna
4 telur ayam
2 batang daun bawang
3 cabai kriting hijau
3 cabai kriting merah
5 cabai rawit
7 bawang merah
4 bawang putih
Lada secukupnya
Kaldu jamur secukupnya
Garam secukupnya
Cara Membuat :
1. Iris semua bahan : daun bawang, bawang merah, bawang putih, cabai kriting, tambahkan telur, garam, lada dan kaldu jamur lalu kocok hingga tercampur rata
2. Panaskan Palmia Margarin Serbaguna, masukan telur dadar, masak hingga matang.
3. Siap disajikan
Suka banget sama makanan yg berbahan dasar lada hitam. Nah ini salah satunya yg jadi favorit
Hobi kulineran sekaligus memberikan inspirasiku untuk memasak dirumah. Aku biasanya menggunakan bahan yg tersedia dirumah. #PalmiaMargarin Garlic jadi andalanku untuk mengolah masakan jadi istimewa, hasil & rasanya tidak kalah dengan yang biasa aku makan di resto/cafe, selain itu lebih sehat & hemat dan yang paling penting keluargaku juga suka. Seperti menu favoritku yang satu ini. Semoga resep ini bisa menginspirasi #MakeWonders
Nasi gulung yang terdiri dari nasi dengan gurihnya daging bulgogi yang dibungkus dengan rumput laut. Hidangan praktis dan bisa disajikan saat berbuka dan saur. Bulgogi adalah olahan daging asal Korea. Daging yang digunakan antara lain daging sirloin atau bagian daging sapi pilihan. Bumbu bulgogi adalah campuran kecap asin dan gula juga Palmia Margarin yang menambah gizi dan aroma. Cocok untuk stok bahan makanan yang bisa di frozen
Nasgor Sosis Naibai Wortel merupakan nasi goreng yang mengandung vitamin dan serat yang baik untuk tubuh karna terdapat wortel dan sayur nai bai