Sambalado Terbul Hijau Teri
Dulu ibu sering menanam Terong dihalaman dan kalau sudah panen,saya dan ibu saya selalu masak bersama, kali ini saya sama ibu mau masak Sambalado terong bulat di campur teri dan sekeluarga pun suka

#PalmiaPoints2024 #LetsBakeLove

Bahan:

  • 10 terong hijau bulat, kerat bagian atasnya
  • 2 sdm teri nasi
  • 1 sdt gula
  • 1 sdt garam
  • 2 sdm Palmia Margarin Serbaguna
  • Minyak goreng secukupnya

Bumbu Halus:

  • 8 cabe merah
  • 8 rawit merah
  • 5 bawang merah
  • 1 bawang putih
  • 1 tomat merah

Langkah Memasak:

  1. Goreng terong hingga matang, sisihkan
  2. Goreng teri nasi hingga matang lalu
  3. masukan cabe yang telah dihaluskan
  4. Tambahkan garam, gula dan kalduku
  5. Masukan terong aduk lalu angkat.

Resep dari Endang kurnia
Nasi Goreng Bawang

Nasi Goreng Bawang

Nasi goreng rumahan yang sangat mudah disajikan di setiap waktu.

Ikan Asap Kuah Gulai

Ikan Asap Kuah Gulai

Gulai ikan asap salah satu menu favorit di keluarga kami, aku dapatkan resep dari ibu yang hingga kini tetap juara di lidah kami. Ikan asal atau nama lainnya ikan salai sangat enak dimasak gulai santan, aroma dan rasanya khas ikan asap.

Kentang Telur Puyuh Sambal Merah

Kentang Telur Puyuh Sambal Merah

Kentang digoreng dan telur puyuh direbus lalu disambal cabe merah. Salah satu menu sambal resep ibuku yang menjadi favoritku.Kini aku memasaknya dan ku hidangkan untuk keluargaku, ternyata mereka juga menyukainya.

Bola Daun Pepaya Jepang Kuah Santan

Bola Daun Pepaya Jepang Kuah Santan

Resep turun temurun dari ibu itu banyak sekali salah satunya, kreasi daun pepaya. Kali ini saya akan coba masak dengan memakai daun pepaya Jepang. Ga kalah lezatnya yaa

Beli Produk Palmia