Oseng Sowo Putren
Menu simple ini biasa nya saya jadikan bekal untuk anak sekolah dan suami kerja. Memiliki rasa gurih, garing serta manis pada putren ini lah yang di sukai keluarga saya.

#PalmiaPoints2024 #LetsBakeLove

Bahan:

  • 100 gr bakso ayam, potong-potong
  • 5 buah jagung muda
  • 50 gr wortel, potong korek api
  • 2 sdm Palmia Margarin Serbaguna 
  • Garam secukupnya
  • Gula secukupnya
  • Kaldu bubuk secukupnya
  • Air secukupnya
  • 3 buah bawang merah iris
  • 1 siung bawang putih iris

Cara Memasak: 

  1. Panaskan Palmia Margarin Serbaguna . Tumis bawang merah dan bawang putih hingga wangi
  2. Tambahkan sedikit air. Masak hingga air mendidih lalu masukkan bakso, wortel dan jagung muda. Tambahkan gula, garam, dan kaldu bubuk. Masak hingga matang. Angkat dan sajikan.

Resep dari Nurwatini
Martabak Tempe Palmia

Martabak Tempe Palmia

Martabak Mini PALMIA Garlic ini bisa dijadikan sebagai menu utama si Kecil. Double Protein pada martabak mini ini dapat memenuhi kebutuhan gizi anak. Cara memasaknya juga sangat mudah, hanya membutuhkan waktu kurang lebih 10 menit.

Sayur Masak Santan Putih

Sayur Masak Santan Putih

Agar anak-anak suka makan sayur, aku selalu masak menu yang mereka sukai. Sayur santan putih, mereka suka sekali karena kuahnya gurih dan enak. Tak lupa selalu ku gunakan Palmia Margarine Serbaguna untuk.menumis bumbu agar lezat. Sekarang menu ini jadi kebanggaan keluarga

YummyXPalmia Telur Dadar Keju

YummyXPalmia Telur Dadar Keju

Memulai hidup jadi IRT dari yang sebelumnya ibu pekerja sungguh drama yang membuat saya harus bisa belajar menahan emosi. Selain bergumul dengan kehidupam rumah tangga, salah satu hal yang bikin saya suka bingung itu adalah menu masakan anak. Anak saya termasuk salah satu picky eater. Alhamdulillah dengan resep ini jadi masakan andalan dikala mama capek berbenah tapi butuh makanan tinggi gizi untuk anak.

Beli Produk Palmia