Nasi Goreng Sederhana
Nasi Goreng Sederhana ala Palmia.

Bahan :

1          piring   Nasi putih

1          btr        Telur (kocok lepas, beri sdkt garam)

2          btr        Bawang merah

1          btr        Bawang putih

7          buah    Cabe rawit / sesuai selera

1          buah    Cabe merah besar kalo ada

1/2       ruas     Terasi/sesuai selera (di bakar)

1/2       sdt       Gula pasir

Secukupnya garam, merica bubuk, dan penyedap

PALMIA MARGARIN SERBAGUNA secukupnya

 

Cara membuat :

  1. Haluskan bawang merah, bawang putih, cabe, dan terasi.
  2. Panaskan PALMIA MARGARIN SERBAGUNA, tuang telur, orak arik sebentar, sisihkan di tepi wajan.
  3. Tambahkan lagi sedikit palmia margarin ke dlm penggorengan, tumis bumbu halus hingga harum Masukkan nasi, garam, gula, penyedap, koreksi rasa.
  4. . Selamat Mencoba ya

Resep dari melica
Teri Kentang Tumis Rawit

Teri Kentang Tumis Rawit

Masakan Ibu sederhana tapi nikmat, Teri Kentang Tumis Rawit resep ibu yang kubuat menjadi menu pendamping nasi yang bergizi

Lidah Sapi Saus Keju

Lidah Sapi Saus Keju

Lezatnya lidah sapi yang dilumuri keju dan daun bawang plus cabe bubuk.

kan Nila Balado Cabe Hijau

kan Nila Balado Cabe Hijau

Gurihnya ikan nila dipadukan dengan sambal cabe hijau yang aromanya sangat menggoda, sungguh menggoda selera makanku. Olahan ikan nila ini merupakan salah satu resep dari ibuku yang jadi favorit keluargaku. Konon kabarnya ibu mendapatkan resep ini dari ibu mertuanya. Jadi merupakan resep turun temurun. Karena saat menggoreng dan menumis sambal cabe hijau aku gunakan Palmia Margarine Serbaguna, rasanya pun jadi makin lezat.

Nasi Goreng Teri Kemangi

Nasi Goreng Teri Kemangi

Nasi goreng merupakan menu andalan para ibu rumah tangga bila masih ada sisa nasi, karena memang praktis dan rasanya nikmat. Apalagi dengan menggunakan Palmia Margarin Serbaguna rasanya makin nikmat.

Beli Produk Palmia