Nasi Goreng Bakso Udang Sawi Putih
Nasi goreng adalah makanan  berupa nasi yang digoreng dan dicampur dalam , margarin. Biasanya ditambah dengan kecap manis, bawang merah, bawang putih, , lada dan bahan lainnya; seperti telur,

#PalmiaPoints2022

Bahan:

  • Nasi putih 2 piring
  • Palmia Margarin Serbaguna 4 sdm
  • Garam secukupnya
  • Bakso udang 150 gr
  • Sawi putih 200 gr
  • Telur 1 butir
  • Kecap 2 sdm
  • Saus sambal 2 sdm

 

Bumbu Iris:

  • Bawang merah 5 siung
  • Bawang putih 3 siung
  • Cabe merah 3 buah

 

Cara Memasak:

  1. Panaskan Palmia Margarin Serbaguna tumis bumbu iris hingga harum lalu masukkan kecap, saus sambal, bakso udang dan telur
  2. Lalu masukkan sawi putih, dan nasi masak hingga matang tambahkan garam, cek rasa

Resep dari ZENNY JULIA
Nasi Goreng Kampung Praktis Teri Telur

Nasi Goreng Kampung Praktis Teri Telur

Ibu suka sekali memasak menu ini untuk sarapan pagi, karena prosesnya yang praktis dan simpel.

Jagung Keju Spicy

Jagung Keju Spicy

Menyuguhkan menu sarapan serba kukus dengan guyuran sayur dan ikan yang ditumis? Jagung leju terbuat dari perpaduan unsur karbohidrat yang rasanya manis dengan kuah ikan sayur yang gurih. Lengkap gizinya, namun juga menghadirkan cita rasa gurih Palmia dan pastinya penyajian yang cantik bakalan menggugah selera.

Bunga Pepaya Tumis Teri Pedas

Bunga Pepaya Tumis Teri Pedas

Tumis bunga pepaya dengan teri, sangat enak. Keluarga sangat menyukai menu satu ini, pahit tapi sungguh menambah selera makan. Tambahkan cabe giling pedas dan teri, yummy kata ibu. Tumis menggunakan Palmia Margarine Serbaguna menambah enak dan lezat.

Tempe Oseng Kecap

Tempe Oseng Kecap

Olahan tempe sangat ekonomis tapi bergizi tinggi. Tempe oseng kecap adalah salah satu resep dari ibu yang hingga kini masih menjadi favorit di keluargaku.

Upload Resep dan Struk untuk mendapatkan points

Beli Produk Palmia