Cah Tauge Wortel Gurih
Cah tauge dan wortel dengan bumbu iris ditumis menggunakan Palmia Margarine Serbaguna jadi gurih dan enak.

#PalmiaPoints2022

Bahan:

  • 200 gr tauge
  • 2 wortel, serut
  • ½ sdt gara
  • 1 sdt gula
  • ½ sdt kaldu jamur
  • 50 ml air
  • 2 sdm Palmia Margarin Serbaguna

 

Bumbu Iris:

  • 4 cabe merah
  • 3 rawit merah
  • 4 bawang merah
  • 2 bawang putih
  • 1 tomat merah ukuran sedang

 

Cara Memasak:

1. Panaskan Palmia Margarin Serbaguna, tumis bumbu iris hingga layu masukan wortel dan air.

2. Setelah mendidih masukan tauge, garam, gula dan kaldu jamur.

3. Masak hingga sayuran matang lalu angkat.


Resep dari Dewi Trisafitri
Bakso Gambas Bicis

Bakso Gambas Bicis

Masakan ibu selalu bergizi, Bakso Gambas Bicis resep ibu yang memakai gambas. Gambas kaya akan kalsium dan fosfor, mineral yang diperlukan untuk kesehatan tulang dan gigi. Sumber vitamin B12 yang ditemukan dalam gambas penting untuk produksi sel darah merah, fungsi saraf, dan metabolisme energi.

Asem-asem Daging Buncis

Asem-asem Daging Buncis

Asem-Asem Daging Buncis menjadi menu hari ini, rasa kuahnya yang segar dapat memberi semangat bagi yang menikmatinya.

Terong Lalap Balado

Terong Lalap Balado

Tidak hanya terong ungu yang cocok dimasak balado, tapi juga Terong lalap. Rasanya nikmat dan lezat.

Mie Goreng Jawa Spesial

Mie Goreng Jawa Spesial

Mie goreng jawa spesial selalu menjadi hidangan favorit saat kumpul keluarga ku.

Beli Produk Palmia