Ayam Goreng Margarin
AYAM GORENG MARGARIN adalah satu menu favorit kami sekeluarga. Masaknya praktis tidak mebutuhkan waktu lama dan menu fresh terhidang dimeja makan. Bahan utama AYAM GORENG MARGARIN adalah ayam, serta Palmia Margarin Serbagunasebagai pengganti minyak untuk menggoreng ayam.

#PalmiaPoints2022

Bahan:

  • 5 sayap ayam, potong 2
  • 3 sdm Palmia Margarin Serbaguna
  • 3 siung bawang putih, cincang
  • ½ bawang bombay, rajang
  • 4 sdm kecap inggris
  • 2 sdm kecap manis
  • 1 sdm saus sambal
  • 2 sdm saus tiram
  • ½ garam
  • 1 sdt lada

 

Bahan Marinase Ayam:

  • 2 sdm saus tiram
  • ½ sdt garam
  • ½ sdt lada
  • 3 sdm kecap inggris
  • 3 sdm kecap manis

 

Cara Membuat:

1. Panaskan Palmia Margarin Serbaguna, goreng ayam hingga matang setengah matang.

2. Masukkan bawang bombay, bawang putih dan masak hingga layu kemudian masukkan kecap inggris, saus sambal, kecap manis dan saus tiram masak hingga bumbu meresap lalu angkat.


Resep dari Siti Fatimah
Ikan Cakalang Masak Kuning

Ikan Cakalang Masak Kuning

Masakan rumahan ala Ibu itu ga penah bikin bosen, apapun masakannya pasti semua suka? Termasuk resep berbahan ikan. Ikan yang dimasak kuning oleh ibu itu sungguh bikin makan ga berhenti. Yuk di reccok resep dari ibu ini yaa

Ayam Panggang Teflon

Ayam Panggang Teflon

Ayam panggang merupakan salah satu menu wajib saat ada acara akhir tahun. Olahan daging ayam ini paling cocok dinikmati malam hari sambil menunggu malam pergantian tahun tiba. Ada sebagian orang yang memanggangnya memakai bara arang,tapi aku lebih memilh memanggangnya di atas teflon datar. Rasanya tidak kalah lezat kok dengan yang dipanggang di atas bara arang. #PalmiaPoints2022 #EdisiSpesialAkhirTahun

Oseng Labu Siam Wortel Teri Bakso

Oseng Labu Siam Wortel Teri Bakso

Labu siam mau dioseng ataupun dimasak berkuah sangat enak. Ditambah irisan woertel, teri dan bakso menambah gurih hidangan satu ini.

Cumi Bakar Saus Tiram

Cumi Bakar Saus Tiram

Cumi bakar Saus tiram ini sangat nikmat untuk di sajikan bersama keluarga,karena rasanya sangat nikmat meskipun bumbu yang di gunakan cukup sederhana. Dan dengan tambahan margarin PALMIA ,cumi bakar ini semakin terasa istimewa. Pas bangeet di sajikan untuk berbuka maupun sahur di bulan ramadhan nanti.

Beli Produk Palmia