Wingko Singkong Keju
Singkong mudah sekali didapat dimana saja, diolah menjadi masakan atau camilan semua enak rasanya. Dibulan Ramadhan kali ini saya membuat Wingko berbahan dasar singkong. Enak sekali sangat cocok sebagai Takjil berbuka puasa. #kreasimasakanwow #palmiabikinwow #palmiamargarin

#PalmiaMargarin #KreasiMasakanWOW #PalmiaBikinWOW

Bahan :

500 gram singkong parut, diperas

125 gram kelapa parut

1/2 sdt garam

1 sdm margarin butter Royal Palmia , lelehkan

3 butir telur

125 gram gula pasir

1/4 sdt vanilli bubuk

2 sdm SKM

50 gram keju cheddar parut

50 gram keju cheddar parut untuk taburan

Cara:

1. Campur singkong, kelapa dan garam. Aduk rata

2. Kocok telur bersama gula pasir dan vanili hingga tercampur rata. Tuang kedalam campuran singkong, aduk rata.

3. Tambahkan SKM, margarin leleh dan keju cheddar. Aduk rata.

4. Tuang ke dalam loyang sekat ujuran 20x20x4 cm yang sudah dialas kertas roti dan dioles tipis minyak. Taburkan keju cheddar.

5. Oven dengan api bawah suhu 170 derajat ( sesuaikan dengan oven masing-masing) selama 50 menit sampai matang. 


Resep dari Rita Kartika Murni
Kue Kering Semprit Mawar Chocochip

Kue Kering Semprit Mawar Chocochip

Biasanya Ramadan selalu memasak kue kering untuk lebaran bersama saudara. Tapi, sekarang semua sudah ikut suami masing-masing dan saling berjauhan. Meski begitu, Ramadan ini aku tetap membuat semprit mawar chocochip ini di rumah dengan adikku. Selain bisa untuk hidangan khas lebaran juga bisa dibagikan ke anggota keluarga yang lain sebagai bingkisan lebaran. Rasanya tentunya gurih dan enak, apalagi menggunakan Palmia Serbaguna menjadikan kue ini semakin wangi. Kalau kamu biasanya bikin apa kalau Ramadan? Kalo kalian punya resep dan cerita sendiri, coba deh upload di bit.ly/ikutanWonderRecipe ada hadiah medali dan emas murni total 100 gram lho. Periodenya juga cuma sampai 14 Juni 2019. Follow @PalmiaID atau Like Fanpagenya buat info selengkapnya ya. #PalmiaMargarin #MakeWonders

Owl Cupcake

Owl Cupcake

memasak adalah kegiatan ku sehari-hari. sebagai seorang ibu hrs aku hrs pintar dlm menyajikan makanan untuk keluarga tercinta. ada satu fashionku dlm menyajikan makanan yaitu selalu membuat makanan terlihat lebih menarik dan unik

Tahu Kemul

Tahu Kemul

Tahu kemul menjadi camilan sore

Cimplung Apel Nenas

Cimplung Apel Nenas

Cimplung apel nenas ini cocok di sajikan ketika weekend bersama keluarga

Beli Produk Palmia