Risoles Ayam Jamur Keju
Makanan ini cocok dihidangkan selagi hangat dan bisa jadi teman bersantai kamu. Awet jika di simpan di freezer hingga 1 minggu, jadi nanti tinggal goreng aja kalau kamu mau.
#PalmiaPoints2021
BOLA TEKWAN:
Ikan giling 250 gram
Tepung sagu 250 gram
Putih telur 1 butir
Garam 1 sdt
Air 1 liter
KUAH:
Udang 100 gram
Bawang putih
Garam 1 sdt
Gula 1/2 sdt
Merica bubuk 1/2 sdt
Air 1,5 liter
Palmia Margarin Serbaguna untuk menumis secukupnya
CARA MEMBUAT BOLA TEKWAN:
1. Dalam wadah, campur daging ikan tenggiri, putih telur, garam, Aduk rata.
2. Masukkan tepung sagu sedikit demi sedikit, sambil diaduk rata.
3. Ambil adonan tekwan dengan sendok kecil, bulatkan, lalu langsung masukkan dalam panci air mendidih. Ulangi langkah ini sampai adonan habis.
4. Masak bola-bola tekwan hingga mengapung. Angkat dan tiriskan.
CARA MEMBUAT KUAH:
1. Dalam panci, didihkan air. Sisihkan.
2. Kupas udang lalu pisahkan dengan kepalanya (jangan dibuang). Cincang daging udang hingga halus.
3. Panaskan Palmia Margarin Serbaguna. Tumis bawang putih bersama kepala udang hingga harum. Masukkan cincangan daging udang dan masak hingga matang. Angkat dan masukkan tumisan ke dalam panci rebusan. Aduk rata.
4. Bumbui dengan garam, gula, dan merica. Aduk rata dan masak hingga mendidih kembali.
5. Ambil dan buang kepala udang.
PENYELESAIAN:
1. Tata bola-bola tekwan dalam mangkuk saji.
2. Siram dengan kuah beserta isinya.
3. Beri taburan daun bawang, seledri, dan bawang goreng.
4. Siap disajikan.
Makanan ini cocok dihidangkan selagi hangat dan bisa jadi teman bersantai kamu. Awet jika di simpan di freezer hingga 1 minggu, jadi nanti tinggal goreng aja kalau kamu mau.
Moment kumpul keluarga selalu menyenangkan. Agar suasana semakin gembira kami membuat Cup Cakes Coklat camilan manis favorit keluarga. Camilan ini mudah dibuat dan rasanya pasti disukai karna menggunakan Royal Palmia Butter Margarin.
Dear @palmiaid saya mau share journey, tentang memasak cemilan, kali ini saya masak cemilan cempedak crispy keju coklat bersama Palmia. Weekend di rumah saja, ada ide di belakang rumah ada pohon cempedak akhirnya buat lah cempedak goreng crispy coklat keju, anak anak dan suami suka banget, saya dari ibu 3 anak harus bisa buat kreasi cemilan yang enak supaya weekend lebih happy di rumah.
Pastel dengan isian bihun dan sosis pedas, favorit anak-anak. Menu berbuka puasa, recommended nih.