Schotel Roti Palmia
Cara praktis membuat kudapan enak tentunya dengan selalu menggunakan Palmia Margarin Serbaguna. Schotel ini mudah sekali dibuat dapat juga untuk bekal anak sekolah.

#PalmiaPoints2022

Bahan :

  • 3 lembar roti tawar
  • 3 butir telur
  • 3 buah sosis sapi
  • 1 sdm margarin Palmia Margarin Serbaguna
  • 250 ml susu full cream
  • 50gr keju cheddar parut
  • 30gr keju quick melt parut
  • 1 butir bawang bombay kecil potong dadu
  • Secukupnya kaldu ayam

 

Cara membuat:

  1. Ambil pan, beri Palmia Margarin Serbaguna. Tumis bawang bombay hingga harum dengan sedikit margarin.
  2. Masukkan sosis yang sudah di potong dadu lalu sisihkan.
  3. Kocok telur, susu dan bumbu lain. Kemudian tambahkan roti tawar, sosis yang sudah di tumis dan keju cheddar parut.
  4. Terakhir beri keju quick melt diatasnya. Oven sekitar 20 menit suhu 180°c dengan api atas bawah.
  5. Sajikan.

Resep dari tri wahyuni
Chocco Berry Wreath Bread

Chocco Berry Wreath Bread

Teknik pembuatan roti yang saya gunakan kali ini adalah teknik AUTOLISIS. Yaitu menghidrasi tepung sebelum dicampur dengan bahan lainnya. Dengan teknik ini kita tidak perlu menguleni adonan

Nagasari Pisang Lilin

Nagasari Pisang Lilin

Kue Nagasari nya lembut dan manis dimulut ditambah isian irisan pisang lilin Sangat disukai anak-anak. Resep ibu yang selalu kurecook di rumah ketika anak-anak menginginkannya.

Bakso sapi kuah nikmat

Bakso sapi kuah nikmat

Saya memakai Palmia Garlic Margarine sebagai resep rahasia dibalik kenikmatannya

Tahu Isi Sayur

Tahu Isi Sayur

Tahu isi sayuran sangat enak disantap hangat. Dengan cocolan saus ataupun rawit sangat nikmat

Beli Produk Palmia