Pisang Gapit saus Durian
Camilan sehat yang mudah dibuat

Bahan:

1/2         sisir        Pisang kepok, belah jadi 2 lalu gencet

Secukupnya       PALMIA MARGARINE SERBAGUNA

200         ml           Santan

1              blok       Gula merah, sisir

1              lbr           Daun pandan

200         gr            Daging durian

1              sdm       Maizena larutkan dengan sedikit air

Sejumput            Garam

Cara membuat:

  1. oles teflon dengan PALMIA MARGARINE SERBAGUNA, panggang pisang. Sisihkan.
  2. Campur semua bahan saus, kecuali maizena.
  3. Masak hingga semua tercampur dan mendidih. Lalu masukkan larutan maizena, sampaimencapai kekentalan yg di inginkan.
  4. Saus di guyur di atas pisang, bisa di beri topping sesuka hati

Resep dari Aneng wijayanti
Roti Goreng Manis

Roti Goreng Manis

Roti goreng manis dulu sering dibuat ibu untuk sarapan pagi. Kini aku sering merecooknya dan anak-anak sangat menyukainya.

Makaroni Tahu Telur

Makaroni Tahu Telur

Cemilan ini terinspirasi dari makaroni telur yang dijual abang-abang keliling. Kali ini bahannya saya tambahkan potongan tahu agar nilai gizinya lebih komplit. #PalmiaPoints2021

Fruit Salad Dome Cake

Fruit Salad Dome Cake

Saya dan keluarga suka sekali dengan salad. Namun kali ini saya kreasikan dengan menggukan cake dan membuat creamnya menjadi mouse. Dan ternyata rasanya enak banget, creamy, manis, asam dan segar.

CREAM DELIMA BUN

CREAM DELIMA BUN

Berikan si kecil kejutan di hari spesialnya dengan Cream Delima Bun.

Palmia
Upload Resep dan Struk untuk mendapatkan points

Beli Produk Palmia